1 00:00:53,344 --> 00:00:55,054 CASTAWAY DIVA 2 00:01:01,019 --> 00:01:02,020 Siapa di sana? 3 00:01:10,195 --> 00:01:11,196 Siapa di sana? 4 00:01:18,369 --> 00:01:19,496 Siapa… 5 00:01:20,789 --> 00:01:21,790 Ayah. 6 00:01:22,707 --> 00:01:23,833 Ini aku. 7 00:01:33,927 --> 00:01:34,928 Aku Ki-ho. 8 00:01:57,367 --> 00:01:59,160 Kau ingat ucapanmu? 9 00:01:59,994 --> 00:02:03,540 Kau ingin hidup damai tanpa ayahmu sehari saja. 10 00:02:03,623 --> 00:02:06,459 Ya, aku ingat. 11 00:02:07,043 --> 00:02:08,294 Bagaimana hari pertamamu 12 00:02:09,712 --> 00:02:11,047 tanpa ayahmu? 13 00:02:19,472 --> 00:02:21,224 Di pantai pulau terpencil itu, 14 00:02:22,892 --> 00:02:24,978 dia terdampar. 15 00:02:28,148 --> 00:02:29,566 Dia sudah meninggal. 16 00:02:32,318 --> 00:02:33,695 Kau pasti ketakutan. 17 00:02:34,529 --> 00:02:35,530 Tidak. 18 00:02:40,034 --> 00:02:41,035 Aku sedih. 19 00:02:45,790 --> 00:02:46,791 Ki-ho. 20 00:02:49,043 --> 00:02:50,378 Kenapa kau bisa kemari? 21 00:03:13,484 --> 00:03:14,485 Ayah. 22 00:03:17,780 --> 00:03:19,157 Kau belum berubah. 23 00:03:24,329 --> 00:03:27,999 Kau mengkhianatiku seperti 15 tahun lalu. 24 00:03:30,501 --> 00:03:33,087 Kini kau mengkhianatiku lagi? 25 00:03:35,173 --> 00:03:36,591 Kau juga belum berubah. 26 00:03:38,885 --> 00:03:40,470 Kau akan memukuliku lagi? 27 00:03:40,553 --> 00:03:42,222 Karena aku punya alasan! 28 00:03:46,517 --> 00:03:48,269 Bagaimana aku bisa diam saja 29 00:03:50,104 --> 00:03:51,272 saat dikhianati anakku? 30 00:03:54,234 --> 00:03:55,944 Ayah macam apa yang begitu? 31 00:04:00,949 --> 00:04:01,991 Setelah usahaku 32 00:04:03,243 --> 00:04:04,869 demi mengurus kalian semua! 33 00:04:05,703 --> 00:04:07,163 Beraninya kau! 34 00:04:16,172 --> 00:04:17,465 Mati, Bajingan! 35 00:04:18,883 --> 00:04:20,343 Berengsek! 36 00:04:23,638 --> 00:04:24,931 Karena hidup ayahku 37 00:04:25,556 --> 00:04:27,392 begitu malang, 38 00:04:28,768 --> 00:04:29,894 aku sedih. 39 00:04:32,814 --> 00:04:34,065 Apanya yang malang? 40 00:04:34,565 --> 00:04:36,192 Dia banyak menyiksamu. 41 00:04:38,486 --> 00:04:40,280 Dia kehilangan orang tua 42 00:04:40,822 --> 00:04:42,490 saat masih SMP. 43 00:04:42,573 --> 00:04:44,867 Lalu jadi nelayan pada usia 20 tahun. 44 00:04:45,451 --> 00:04:47,829 Dia menabung selama sepuluh tahun 45 00:04:47,912 --> 00:04:49,622 dan membuka restoran sendiri. 46 00:04:51,457 --> 00:04:54,961 Namun, dia selalu berkelahi dengan pelanggan yang tak bayar 47 00:04:56,170 --> 00:04:57,380 dan dipukuli. 48 00:04:59,007 --> 00:05:01,843 Dia hanya bisa mengandalkan alkohol. 49 00:05:03,553 --> 00:05:04,637 Lalu saat mabuk, 50 00:05:06,055 --> 00:05:07,724 amarahnya keluar. 51 00:05:09,559 --> 00:05:10,643 Dia melampiaskannya 52 00:05:12,270 --> 00:05:13,354 kepadamu. 53 00:05:19,193 --> 00:05:20,486 Jadi… 54 00:05:21,487 --> 00:05:23,448 saat melihatnya meninggal, 55 00:05:25,074 --> 00:05:26,534 aku menangis hebat. 56 00:05:29,329 --> 00:05:31,456 "Kasihan dia. 57 00:05:33,291 --> 00:05:34,834 Dia menjalani 58 00:05:35,960 --> 00:05:37,170 hidup yang menyedihkan." 59 00:05:54,103 --> 00:05:55,938 "Dia seharusnya lebih bahagia. 60 00:05:57,440 --> 00:06:00,860 Kenapa dia harus hidup seperti itu dan menyiksaku? 61 00:06:04,238 --> 00:06:05,656 Kenapa dia harus 62 00:06:06,866 --> 00:06:07,950 melampiaskannya 63 00:06:11,370 --> 00:06:13,372 kepadaku?" 64 00:06:19,504 --> 00:06:21,923 Aku mau keluarga yang meninggalkanku kembali, 65 00:06:22,632 --> 00:06:24,801 jadi kupertahankan rumah ini. 66 00:06:25,551 --> 00:06:27,637 Aku menginvestasikan semua gajiku 67 00:06:27,720 --> 00:06:30,640 untuk memberi kalian asuransi! 68 00:06:33,935 --> 00:06:35,686 Kau seharusnya lebih bahagia. 69 00:06:38,356 --> 00:06:41,901 Kau seharusnya melupakan bajingan yang meninggalkanmu ini 70 00:06:41,984 --> 00:06:43,486 dan hidup dengan bahagia! 71 00:06:45,279 --> 00:06:46,405 Lihat dirimu. 72 00:06:46,989 --> 00:06:48,658 Kenapa kau hidup begini? 73 00:06:50,785 --> 00:06:52,203 Kalian pasti bahagia. 74 00:06:53,579 --> 00:06:55,498 Begitu bahagia hingga mengasihaniku. 75 00:06:55,998 --> 00:06:56,999 Benar, 'kan? 76 00:07:04,674 --> 00:07:05,675 Itu benar. 77 00:07:06,551 --> 00:07:08,678 Kami bahagia. Jadi, kumohon! 78 00:07:10,555 --> 00:07:12,849 Lupakan kami dan jalani hidupmu sendiri. 79 00:07:30,158 --> 00:07:31,451 Aku tak bisa. 80 00:07:32,326 --> 00:07:33,786 Aku akhirnya menemukanmu. 81 00:07:34,495 --> 00:07:35,997 Jika kau dekati kami, 82 00:07:37,999 --> 00:07:39,125 akan kupanggil polisi. 83 00:07:39,208 --> 00:07:40,209 Untuk apa? 84 00:07:40,835 --> 00:07:42,962 Aku hanya ayah yang mencari keluarganya! 85 00:07:47,383 --> 00:07:49,093 Karena aku punya alasan! 86 00:07:51,095 --> 00:07:53,055 Bagaimana aku bisa diam saja 87 00:07:54,765 --> 00:07:55,850 saat dikhianati? 88 00:07:59,645 --> 00:08:00,771 Ini bukan apa-apa. 89 00:08:02,773 --> 00:08:05,651 Selama 15 tahun terakhir, 90 00:08:09,322 --> 00:08:11,782 aku sudah mengumpulkan bukti penganiayaanmu. 91 00:08:16,454 --> 00:08:19,373 Aku memasang kamera CCTV di dalam dan luar rumah kita. 92 00:08:26,047 --> 00:08:27,048 Jadi, menjauhlah. 93 00:08:27,882 --> 00:08:30,343 Begitu kau mendekati rumah kami, 94 00:08:31,511 --> 00:08:33,596 aku akan membawa semua buktinya… 95 00:08:35,348 --> 00:08:37,016 ke kantor polisi. 96 00:08:38,100 --> 00:08:39,936 Beraninya kau, Ki-ho. 97 00:08:42,522 --> 00:08:44,148 Bajingan! 98 00:08:49,320 --> 00:08:51,489 Aku tak membalas bukan karena lemah. 99 00:08:53,658 --> 00:08:54,825 Aku perlu bukti. 100 00:08:57,870 --> 00:08:59,914 Kau yang di Stasiun Seoul, 'kan? 101 00:09:02,959 --> 00:09:04,794 kabur dengan Mok-ha. 102 00:09:09,840 --> 00:09:11,342 Sebaiknya kau menjauh darinya. 103 00:09:13,261 --> 00:09:14,262 Kalau tidak… 104 00:09:17,598 --> 00:09:19,016 aku tak akan diam saja. 105 00:10:59,992 --> 00:11:00,993 Bahagia? 106 00:11:03,788 --> 00:11:05,206 Mereka bisa bahagia? 107 00:12:39,383 --> 00:12:40,426 Kau dengar, 'kan? 108 00:12:41,343 --> 00:12:43,095 Tak perlu mencapai 20 juta. 109 00:12:43,179 --> 00:12:44,638 Lupakan soal sahamnya. 110 00:12:46,932 --> 00:12:47,933 Tunggu. 111 00:12:48,476 --> 00:12:50,603 Kau benar-benar akan menyerah? 112 00:12:51,395 --> 00:12:53,397 Bukankah itu terasa mubazir? 113 00:12:53,898 --> 00:12:55,900 Itu tak adil. Kau tak marah? 114 00:12:55,983 --> 00:12:57,234 Jadi, kau paham. 115 00:12:58,861 --> 00:13:00,613 Perasaanku persis begitu 116 00:13:01,155 --> 00:13:02,948 saat kau bilang mau menyerah. 117 00:13:07,786 --> 00:13:08,871 Dahulu sekali, 118 00:13:10,122 --> 00:13:12,249 ada seseorang yang sepertimu. 119 00:13:13,000 --> 00:13:14,835 Dia terlalu tua untuk debut, 120 00:13:16,462 --> 00:13:19,381 dan kekurangannya lebih besar dari kelebihannya. 121 00:13:19,465 --> 00:13:20,966 Namun, dia berbakat, 122 00:13:21,884 --> 00:13:23,511 jadi kupertaruhkan semua padanya. 123 00:13:25,513 --> 00:13:27,097 Kenapa mau menyerah sekarang? 124 00:13:28,516 --> 00:13:29,725 Kau sudah habiskan 125 00:13:30,226 --> 00:13:32,394 terlalu banyak uang untukku. 126 00:13:33,562 --> 00:13:35,523 Dia baik hati sepertimu. 127 00:13:37,191 --> 00:13:39,276 Karena itu kau harus terus berusaha! 128 00:13:39,360 --> 00:13:41,529 Kau tak sadar semua itu akan sia-sia 129 00:13:41,612 --> 00:13:43,280 jika kau menyerah sekarang? 130 00:13:44,782 --> 00:13:46,408 Dia juga lemah sepertimu. 131 00:13:48,702 --> 00:13:51,038 Jadi, aku akan menyerah lebih dulu kali ini. 132 00:13:53,874 --> 00:13:56,085 Aku tidak lemah, Kak Ran-joo. 133 00:13:57,253 --> 00:13:58,254 Maksudku… 134 00:13:59,672 --> 00:14:00,756 Jika kau menyerah, 135 00:14:01,257 --> 00:14:04,426 sia-sia saja aku bisa sampai sejauh ini berkatmu. 136 00:14:05,219 --> 00:14:07,221 Kau adalah impianku. 137 00:14:07,304 --> 00:14:08,931 Panutanku. 138 00:14:10,474 --> 00:14:12,309 Itulah yang paling menyedihkan. 139 00:14:13,269 --> 00:14:14,436 Kau tak bisa bermimpi 140 00:14:15,521 --> 00:14:16,939 jadi lebih besar dariku. 141 00:14:19,233 --> 00:14:20,901 Ayo berhenti bermain-main 142 00:14:21,443 --> 00:14:22,695 dan berpisah saja. 143 00:14:23,988 --> 00:14:26,073 Selamat tinggal. Semoga kau sukses. 144 00:14:28,742 --> 00:14:30,995 - Kak Ran-joo. - Kau tak mengerti? 145 00:14:31,078 --> 00:14:32,329 Aku tak lagi… 146 00:14:34,790 --> 00:14:36,000 Ini. 147 00:14:36,083 --> 00:14:38,878 Ibumu ingin aku memberikan ini kepadamu. 148 00:14:47,553 --> 00:14:48,554 Apa ini? 149 00:14:49,221 --> 00:14:50,306 Aku tak tahu. 150 00:14:51,181 --> 00:14:52,308 Begitu kami bertemu, 151 00:14:52,808 --> 00:14:55,519 dia memintaku memberikannya kepadamu. 152 00:15:00,316 --> 00:15:01,317 Selamat tinggal. 153 00:15:47,571 --> 00:15:48,572 Sial. 154 00:15:58,540 --> 00:15:59,541 Bo-geol. 155 00:16:01,085 --> 00:16:02,461 - Kak Woo-hak. - Apa? 156 00:16:03,003 --> 00:16:04,421 Wajahmu kenapa? 157 00:16:04,505 --> 00:16:05,714 Ini… 158 00:16:06,423 --> 00:16:07,633 Jatuh dari tangga. 159 00:16:08,676 --> 00:16:09,843 Aku terlalu mabuk. 160 00:16:09,927 --> 00:16:12,388 Mabuk? Kau tak minum alkohol. 161 00:16:12,471 --> 00:16:14,390 Saat makan malam kantor. 162 00:16:15,140 --> 00:16:16,433 Makan malam sial itu. 163 00:16:16,976 --> 00:16:18,143 Bisa antar aku pulang? 164 00:16:27,861 --> 00:16:29,822 Kak Ran-joo membuangmu, 'kan? 165 00:16:29,905 --> 00:16:31,490 Dia akan segera membuangmu. 166 00:16:32,157 --> 00:16:33,867 Pertama, dia memanjakanmu. 167 00:16:33,951 --> 00:16:35,953 Lalu membuangmu dan menghilang. 168 00:16:36,870 --> 00:16:38,455 Itu keahliannya. 169 00:16:43,752 --> 00:16:44,753 Hei, lihat. 170 00:16:46,672 --> 00:16:48,841 Kau gadis dari pulau terpencil, 'kan? 171 00:16:48,924 --> 00:16:49,925 Dari Berjaya Lagi. 172 00:16:50,759 --> 00:16:51,760 Ya. 173 00:16:51,844 --> 00:16:53,887 - Mustahil! Ayo berfoto! - Kau hebat. 174 00:16:53,971 --> 00:16:55,472 Ayo berfoto. Senyum. 175 00:16:56,056 --> 00:16:57,349 - Senyum. - Hati. 176 00:16:57,975 --> 00:17:00,561 - Hati. - Kau tak tahu pipi hati? 177 00:17:00,644 --> 00:17:02,771 Mungkin dia tak tahu karena terdampar. 178 00:17:02,855 --> 00:17:04,023 Pipi hati. 179 00:17:04,106 --> 00:17:05,816 - Seperti ini. - Baiklah. 180 00:17:07,943 --> 00:17:09,028 Terima kasih. 181 00:17:09,111 --> 00:17:10,446 Bagus? Coba kulihat. 182 00:17:10,529 --> 00:17:11,989 Terlihat biasa saja. 183 00:17:12,072 --> 00:17:14,867 Dia kurang ramah. Ketenarannya tak akan lama. 184 00:17:14,950 --> 00:17:16,160 Dia mungkin dengar. 185 00:17:16,243 --> 00:17:17,494 Aku tahu orang begitu. 186 00:17:17,578 --> 00:17:19,496 - Jika tak ramah begitu… - Tunggu. 187 00:17:25,836 --> 00:17:28,839 Astaga, aku pusing. 188 00:17:28,922 --> 00:17:31,800 Kau minum sebanyak apa? Perlu ke rumah sakit? 189 00:17:31,884 --> 00:17:33,218 Tidak separah itu. 190 00:17:35,429 --> 00:17:38,432 Aku tak bisa mengendalikan tubuhku saat mabuk. 191 00:17:40,642 --> 00:17:42,895 Kau tak biasanya minum seperti aku. 192 00:17:43,771 --> 00:17:45,064 Dengar. 193 00:17:45,147 --> 00:17:46,565 Aku tak kesal. 194 00:17:46,648 --> 00:17:48,400 Aku hanya tak mengerti. 195 00:17:49,359 --> 00:17:53,197 Kalian awalnya penuh senyum saat mendekatiku. 196 00:17:53,280 --> 00:17:54,239 Apa? 197 00:17:55,365 --> 00:17:56,658 Bukankah itu Mok-ha? 198 00:17:57,951 --> 00:18:00,204 - Apa? - Tapi saat kalian pergi, 199 00:18:00,287 --> 00:18:02,915 kenapa kalian tega mengolok-olokku? 200 00:18:02,998 --> 00:18:05,667 Kenapa bermuka dua dan membuatku bingung? 201 00:18:05,751 --> 00:18:08,045 Dia kenapa? Seharusnya kita tak berfoto. 202 00:18:08,128 --> 00:18:09,713 Itu karena kau tak paham 203 00:18:09,797 --> 00:18:11,757 cara memperlakukan penggemarmu. 204 00:18:14,134 --> 00:18:15,511 Ada masalah apa? 205 00:18:15,594 --> 00:18:16,720 Aku… 206 00:18:18,138 --> 00:18:19,515 Kau tahu… 207 00:18:19,598 --> 00:18:21,350 Bukannya ada masalah. 208 00:18:23,685 --> 00:18:24,978 Tak ada masalah. 209 00:18:25,479 --> 00:18:27,689 - Ayo. - Kau mau ke mana? 210 00:18:28,398 --> 00:18:31,193 - Kita terlambat. Cepat. - Benar. Kita terlambat. 211 00:18:35,030 --> 00:18:36,031 Kau tak apa-apa? 212 00:18:36,532 --> 00:18:37,533 Ya. 213 00:18:38,450 --> 00:18:39,618 Astaga! 214 00:18:40,327 --> 00:18:42,329 Astaga. Wajahmu kenapa? 215 00:18:42,412 --> 00:18:43,872 Apa yang terjadi? 216 00:18:44,706 --> 00:18:46,750 Aku terlalu banyak minum 217 00:18:47,501 --> 00:18:49,670 dan jatuh dari tangga. 218 00:18:50,629 --> 00:18:51,880 Apa? 219 00:18:51,964 --> 00:18:53,090 Astaga! 220 00:18:53,173 --> 00:18:54,967 Kau serius? 221 00:18:55,050 --> 00:18:57,886 Ya. Aku pusing. 222 00:18:57,970 --> 00:19:00,180 Dia benar-benar payah. 223 00:19:00,264 --> 00:19:01,890 Dia seharusnya tak jadi tenar. 224 00:19:01,974 --> 00:19:03,642 Unggah itu secara anonim. 225 00:19:04,726 --> 00:19:06,311 Ya, ayo lakukan itu. 226 00:19:06,395 --> 00:19:09,481 Aku harus mengungkapkan kebusukannya agar dia tak sukses. 227 00:19:09,565 --> 00:19:11,066 - Namanya Seo Mok-ha? - Ya. 228 00:19:11,150 --> 00:19:13,026 Tutupi wajah kita dengan stiker. 229 00:19:13,110 --> 00:19:14,778 - Benar. - Kenapa ditutupi? 230 00:19:14,862 --> 00:19:15,988 Siapa kau… 231 00:19:16,488 --> 00:19:17,447 Kau siapa? 232 00:19:17,948 --> 00:19:20,200 Kenapa takut mengungkap kebusukannya? 233 00:19:20,284 --> 00:19:23,829 Tunjukkan nama dan wajah kalian agar aku bisa berkomentar juga. 234 00:19:24,788 --> 00:19:27,082 "Aku lewat dan menyaksikan semuanya. 235 00:19:27,166 --> 00:19:30,377 Mereka minta berfoto, tapi mengunggah ini karena tersinggung 236 00:19:30,460 --> 00:19:31,795 saat Mok-ha tak senyum." 237 00:19:33,755 --> 00:19:35,591 Ayo pergi saja. 238 00:19:36,300 --> 00:19:38,051 Aku berniat mengunggahnya, 239 00:19:38,135 --> 00:19:39,136 tapi tak jadi. 240 00:19:39,761 --> 00:19:41,805 Tak akan kuunggah. Puas? 241 00:19:41,889 --> 00:19:43,015 Kalau begitu, hapus. 242 00:19:49,062 --> 00:19:50,480 Sudah. 243 00:19:50,564 --> 00:19:51,773 Juga tempat sampahnya. 244 00:19:55,360 --> 00:19:56,361 Cepat juga. 245 00:19:57,362 --> 00:19:58,780 - Sudah. - Baiklah. 246 00:20:03,452 --> 00:20:04,453 Semoga malammu baik. 247 00:20:11,919 --> 00:20:15,214 Kau minum sebanyak apa hingga terluka seperti ini? 248 00:20:17,549 --> 00:20:20,302 Sebotol soju? 249 00:20:23,472 --> 00:20:24,473 Apa-apaan kau? 250 00:20:24,556 --> 00:20:25,557 Dasar payah. 251 00:20:26,600 --> 00:20:27,684 Berhenti pura-pura. 252 00:20:27,768 --> 00:20:28,769 Kau dipukul siapa? 253 00:20:34,149 --> 00:20:35,150 Mungkinkah 254 00:20:36,360 --> 00:20:37,945 Pak Jung memukulmu? 255 00:20:38,779 --> 00:20:39,738 Apa? 256 00:20:40,614 --> 00:20:42,491 Benarkah? Kau pergi menemuinya? 257 00:20:50,624 --> 00:20:51,625 Apa kau gila? 258 00:20:52,125 --> 00:20:53,877 Kenapa kau menemuinya? 259 00:20:56,713 --> 00:20:58,966 Aku sengaja mendekatinya dan dipukuli 260 00:20:59,049 --> 00:21:00,175 untuk dapat bukti. 261 00:21:00,717 --> 00:21:03,136 Kau berencana melaporkannya dengan bukti itu? 262 00:21:04,471 --> 00:21:06,098 Tidak, hanya memperingatkan. 263 00:21:08,392 --> 00:21:09,518 Kubilang kepadanya 264 00:21:10,978 --> 00:21:13,939 akan memberikan ini ke polisi kalau dia kemari. 265 00:21:14,606 --> 00:21:16,191 Jika dia bilang, "Silakan. 266 00:21:16,275 --> 00:21:17,609 Tak akan kuturuti"? 267 00:21:17,693 --> 00:21:21,780 Dia sangat peduli soal reputasi. Dia tak akan sudi jadi kriminal. 268 00:21:21,863 --> 00:21:23,657 Menurutku dia bisa lebih parah. 269 00:21:24,157 --> 00:21:25,200 Dia tak begitu. 270 00:21:25,826 --> 00:21:27,077 Aku tahu betul. 271 00:21:27,577 --> 00:21:28,578 Kau dan ingatanmu. 272 00:21:29,204 --> 00:21:31,790 Jadi, kau akan percaya ingatanmu dan diam saja? 273 00:21:31,873 --> 00:21:32,958 Jangan khawatir. 274 00:21:35,168 --> 00:21:36,420 Jika aku salah… 275 00:21:40,382 --> 00:21:41,550 aku akan tanggung jawab 276 00:21:43,010 --> 00:21:44,845 "Tanggung jawab"? Bagaimana? 277 00:21:51,351 --> 00:21:53,061 Sudah cukup. 278 00:21:54,021 --> 00:21:55,105 Dia terluka. 279 00:21:55,188 --> 00:21:56,565 Biarkan saja hari ini. 280 00:21:57,399 --> 00:21:58,984 Kumohon, ya? 281 00:23:06,134 --> 00:23:07,135 Ki-ho. 282 00:23:07,844 --> 00:23:08,929 Aku tak bisa jamin. 283 00:23:12,182 --> 00:23:13,892 Kubilang aku akan tanggung jawab. 284 00:23:20,524 --> 00:23:22,484 Namun, aku tak yakin bisa, Mok-ha. 285 00:23:32,994 --> 00:23:34,579 Jika bertemu ayahku lagi… 286 00:23:39,292 --> 00:23:40,377 aku takut… 287 00:23:41,962 --> 00:23:43,338 akan perbuatanku… 288 00:23:47,259 --> 00:23:48,260 kepadanya. 289 00:23:56,685 --> 00:23:57,686 Jangan khawatir. 290 00:23:59,688 --> 00:24:00,814 Kau tak akan pernah 291 00:24:01,815 --> 00:24:03,108 menemuinya lagi. 292 00:24:05,068 --> 00:24:07,904 Tak akan terjadi apa-apa. 293 00:24:09,865 --> 00:24:10,866 Namun… 294 00:24:11,366 --> 00:24:12,409 Bagaimana jika… 295 00:24:18,290 --> 00:24:19,666 Itu tak ada. 296 00:24:21,459 --> 00:24:22,460 Tak akan ada. 297 00:24:23,336 --> 00:24:24,337 Tak akan terjadi. 298 00:24:38,977 --> 00:24:39,978 Kau melalui… 299 00:24:42,189 --> 00:24:43,732 begitu banyak hal hari ini. 300 00:24:47,194 --> 00:24:48,195 Sekarang, 301 00:24:49,571 --> 00:24:51,865 semuanya sudah berakhir. 302 00:24:54,201 --> 00:24:55,202 Tak apa-apa. 303 00:24:58,371 --> 00:24:59,372 Sungguh. 304 00:25:01,374 --> 00:25:02,375 Tak apa-apa. 305 00:25:23,855 --> 00:25:26,316 Ucapan Mok-ha itu bukanlah penghiburan. 306 00:25:26,900 --> 00:25:28,735 Itu adalah tekad, 307 00:25:29,819 --> 00:25:31,112 tapi telat kusadari. 308 00:25:33,740 --> 00:25:37,994 PENGHIBURAN VERSUS TEKAD 309 00:26:01,518 --> 00:26:02,519 Ran-joo. 310 00:26:06,231 --> 00:26:07,232 Ibu. 311 00:26:08,942 --> 00:26:09,943 Ibu. 312 00:26:11,152 --> 00:26:12,570 Kau mengenaliku? 313 00:26:12,654 --> 00:26:14,406 Tentu saja. 314 00:26:15,073 --> 00:26:17,701 Kau Yoon Ran-joo, putriku. 315 00:26:20,036 --> 00:26:21,079 Ibu. 316 00:26:22,872 --> 00:26:26,084 Hei, Bu. 317 00:26:29,921 --> 00:26:33,300 Bagaimana konsernya? 318 00:26:34,009 --> 00:26:35,135 Konser? 319 00:26:38,638 --> 00:26:39,639 Oh, ya. 320 00:26:41,391 --> 00:26:42,851 Konsernya lancar. 321 00:26:44,019 --> 00:26:45,729 Tiketnya terjual habis. 322 00:26:45,812 --> 00:26:47,147 Sudah kuduga. 323 00:26:48,315 --> 00:26:49,816 Aku sungguh harus hadir 324 00:26:50,817 --> 00:26:52,569 ke konsermu berikutnya. 325 00:26:55,405 --> 00:26:56,406 Baiklah. 326 00:26:56,865 --> 00:26:59,868 Aku akan minta mereka sisakan kursi VIP. 327 00:27:00,452 --> 00:27:03,079 Jadi, jaga dirimu, ya? 328 00:27:03,163 --> 00:27:04,372 Baik. 329 00:27:06,499 --> 00:27:08,460 Jangan sampai 330 00:27:09,669 --> 00:27:12,422 Presiden Lee tahu. 331 00:27:12,922 --> 00:27:13,923 Apa? 332 00:27:14,424 --> 00:27:15,550 Tahu soal apa? 333 00:27:17,969 --> 00:27:18,970 Apa? 334 00:27:19,054 --> 00:27:21,431 Katamu barusan. 335 00:27:22,015 --> 00:27:23,892 Jangan sampai dia tahu apa? 336 00:27:25,977 --> 00:27:28,980 Apa kataku tadi? 337 00:27:40,533 --> 00:27:43,495 PANTI JOMPO EMPAT MUSIM 338 00:27:43,578 --> 00:27:44,662 Biar aku saja, Kak. 339 00:27:47,624 --> 00:27:49,709 Kuharap kau tak sibuk saat kutelepon. 340 00:27:49,793 --> 00:27:51,378 Aku datang karena sudah beres. 341 00:27:54,381 --> 00:27:56,132 Maaf soal ini. 342 00:27:56,216 --> 00:27:58,635 Aku tak bisa membayarmu untuk lembur. 343 00:27:58,718 --> 00:27:59,928 Berikan gitarmu. 344 00:28:17,112 --> 00:28:18,196 Kau mau ke mana? 345 00:28:19,406 --> 00:28:20,657 Ke rumah Presiden Lee. 346 00:28:25,995 --> 00:28:26,996 Baiklah. 347 00:28:32,127 --> 00:28:34,212 Aku bilang kepada Mo-rae 348 00:28:34,295 --> 00:28:36,756 untuk berhati-hati atau bernasib sepertiku. 349 00:28:38,800 --> 00:28:40,552 Tebak dia bilang apa. 350 00:28:43,096 --> 00:28:44,848 Itu kejam sekali. 351 00:28:45,557 --> 00:28:47,767 Dia tersinggung karena ucapanku. 352 00:28:48,268 --> 00:28:49,269 Sulit dipercaya. 353 00:28:49,936 --> 00:28:51,521 Aku yang memilihnya. 354 00:28:53,148 --> 00:28:54,649 Seharusnya dia tak begitu. 355 00:28:58,111 --> 00:28:59,988 "Bocah tak tahu terima kasih." 356 00:29:03,116 --> 00:29:04,409 Itu yang ada di benakku. 357 00:29:06,995 --> 00:29:08,663 Namun, dia benar. 358 00:29:09,330 --> 00:29:10,832 Itu sebabnya dia sukses. 359 00:29:12,000 --> 00:29:13,460 Karena dia kurang ajar. 360 00:29:14,252 --> 00:29:15,670 Mok-ha harus seperti dia. 361 00:29:17,172 --> 00:29:18,923 Itu satu-satunya cara dia sukses. 362 00:29:19,007 --> 00:29:20,967 Ayolah. Kau bicara apa? 363 00:29:21,468 --> 00:29:22,510 Jangan konyol. 364 00:29:23,219 --> 00:29:26,055 Jika dia terus mendahulukan orang lain, 365 00:29:29,684 --> 00:29:30,852 dia akan jadi sepertimu. 366 00:29:53,291 --> 00:29:54,375 Biar kubawa. 367 00:30:09,307 --> 00:30:10,308 Terima kasih. 368 00:30:10,391 --> 00:30:11,392 Selamat malam. 369 00:30:13,603 --> 00:30:14,604 Ayo pergi. 370 00:30:35,875 --> 00:30:36,876 Permisi. 371 00:30:51,266 --> 00:30:52,517 Permisi. 372 00:30:55,270 --> 00:30:57,522 Biar kutahan pintunya, pelan-pelan saja. 373 00:30:58,356 --> 00:31:00,984 Ini albumku. Boleh coba dengarkan? 374 00:31:04,320 --> 00:31:05,405 Terima kasih. 375 00:31:05,905 --> 00:31:07,657 Terima kasih. 376 00:31:11,744 --> 00:31:14,330 Lihat ini. Dia menulis musik dan liriknya sendiri. 377 00:31:14,414 --> 00:31:15,415 Orang sepertinya… 378 00:31:20,253 --> 00:31:22,881 Ada alasannya dia belum sukses sampai sekarang. 379 00:31:22,964 --> 00:31:26,509 Dia hanya tak pernah punya produser yang baik. Biar aku saja. 380 00:31:31,639 --> 00:31:33,683 Nilai komersialnya di bawah Mo-rae. 381 00:31:33,766 --> 00:31:34,726 Namun, dia berbakat. 382 00:31:34,809 --> 00:31:36,769 Industri ini bisnis, bukan seni. 383 00:31:36,853 --> 00:31:37,896 Baik, kalau begitu. 384 00:31:37,979 --> 00:31:39,480 Aku yang bayar albumnya. 385 00:31:51,200 --> 00:31:55,204 Saat melihatmu tersenyum 386 00:31:58,082 --> 00:32:01,711 Hatiku berdebar 387 00:32:03,922 --> 00:32:07,884 Bahkan saat aku duduk di samping jendela 388 00:32:07,967 --> 00:32:11,763 Dan merasakan angin 389 00:32:12,847 --> 00:32:16,309 Aku memikirkanmu 390 00:32:17,644 --> 00:32:24,317 Jika aku bilang aku menyukaimu Aku takut terdengar tak serius 391 00:32:24,400 --> 00:32:27,987 Jika aku bilang aku menyukaimu 392 00:32:28,071 --> 00:32:31,699 Aku takut itu akan melewati batas 393 00:32:31,783 --> 00:32:35,787 Jadi, aku hanya mengambil satu langkah… 394 00:32:41,417 --> 00:32:44,379 - Eun Mo-rae! - Eun Mo-rae! 395 00:32:44,462 --> 00:32:45,922 - Eun Mo-rae! - Eun Mo-rae! 396 00:32:51,010 --> 00:32:51,844 Maaf. 397 00:32:51,928 --> 00:32:53,846 Aku sendiri tak yakin lagi. 398 00:32:54,389 --> 00:32:55,390 Keputusan bagus. 399 00:32:55,473 --> 00:32:56,683 Jadi, apa kau tertarik 400 00:32:56,766 --> 00:32:58,768 - menjadi manajer? - Presiden Lee. 401 00:32:58,851 --> 00:33:00,103 Ya, aku tertarik. 402 00:33:01,229 --> 00:33:02,480 Terima kasih, Pak. 403 00:34:09,172 --> 00:34:11,299 Kau serius dengan ucapanmu di telepon? 404 00:34:11,382 --> 00:34:13,134 Soal membatalkan kontrakmu? 405 00:34:14,135 --> 00:34:15,136 Ya. 406 00:34:15,845 --> 00:34:19,307 Maka aku boleh meminta tim legal siapkan formulir pembatalan? 407 00:34:19,390 --> 00:34:20,600 Ya. 408 00:34:21,851 --> 00:34:23,811 Kau lebih peduli soal kontrak 409 00:34:23,895 --> 00:34:26,564 sedangkan Maru lebih peduli menyapaku. 410 00:34:29,650 --> 00:34:30,902 Apa terjadi sesuatu? 411 00:34:32,904 --> 00:34:33,905 Tidak. 412 00:34:42,538 --> 00:34:46,042 AGENSI SUGAR HWANG BYUNG-GAK RJ ENTERTAINMENT LEE SEO-JUN 413 00:35:09,899 --> 00:35:10,733 ARTIS 2 414 00:35:10,817 --> 00:35:11,776 Ini dari Bu Seo. 415 00:35:13,861 --> 00:35:14,862 Angkat saja. 416 00:35:20,451 --> 00:35:22,578 Halo, Bu Seo. 417 00:35:24,580 --> 00:35:26,290 Halo, Pak. 418 00:35:27,542 --> 00:35:28,543 Aku… 419 00:35:31,504 --> 00:35:33,840 Tentang tawaranmu tempo hari… 420 00:35:34,882 --> 00:35:36,467 Apa itu masih berlaku? 421 00:35:37,051 --> 00:35:39,262 Ya, masih berlaku. 422 00:36:11,836 --> 00:36:13,754 Mau kupakaikan apa? 423 00:36:13,838 --> 00:36:15,548 Ayo pilih krim saja. 424 00:36:24,307 --> 00:36:25,308 Astaga. 425 00:36:25,808 --> 00:36:27,894 Wangi sekali. 426 00:36:28,769 --> 00:36:30,438 Begitu kau debut, 427 00:36:30,521 --> 00:36:32,398 kau harus rutin merawat kulitmu. 428 00:36:33,441 --> 00:36:34,984 Kini semua beresolusi tinggi, 429 00:36:35,067 --> 00:36:37,195 kulitmu harus dirawat seperti suaramu. 430 00:36:38,529 --> 00:36:39,447 Baiklah. 431 00:36:42,825 --> 00:36:45,244 Astaga, cantik sekali. 432 00:36:46,454 --> 00:36:49,081 Tanganmu sangat lembut. 433 00:36:49,165 --> 00:36:50,291 Aku hebat, 'kan? 434 00:36:51,042 --> 00:36:52,126 Ya. 435 00:36:53,336 --> 00:36:54,837 Cantiknya. 436 00:36:57,006 --> 00:36:58,799 Kulitku terasa sangat lembap. 437 00:37:38,214 --> 00:37:40,216 Maaf aku tak menyiapkan banyak. 438 00:37:42,134 --> 00:37:44,720 Jangan konyol. Ini lebih dari cukup. 439 00:37:44,804 --> 00:37:47,723 Dahulu makananku juga begini, tapi tanpa kimci. 440 00:37:47,807 --> 00:37:49,183 Diet rendah sodium. 441 00:38:07,118 --> 00:38:08,119 Kak Ran-joo? 442 00:38:17,336 --> 00:38:19,672 Hei, kenapa kau kemari? 443 00:38:20,381 --> 00:38:22,717 Orang tuaku tak boleh melihatku begini. 444 00:38:24,010 --> 00:38:25,553 Ayo sarapan bersama. 445 00:38:27,096 --> 00:38:28,014 Baiklah. 446 00:38:30,850 --> 00:38:32,977 Sup pangsit mereka sangat enak. 447 00:38:33,060 --> 00:38:36,022 - Aku harus mengantre hampir sejam. - Selama itu? 448 00:38:36,522 --> 00:38:38,566 Astaga, itu hanya akan jadi kotoran. 449 00:38:38,649 --> 00:38:41,360 Kenapa buang-buang uang dan waktu untuk ini? 450 00:38:41,444 --> 00:38:43,863 Jangan merusak nafsu makanku. 451 00:38:44,530 --> 00:38:45,698 Coba lihat. 452 00:38:46,490 --> 00:38:48,409 Astaga, porsinya besar. 453 00:38:49,160 --> 00:38:50,453 Astaga. 454 00:38:50,536 --> 00:38:51,704 Oh, ya. Sendok. 455 00:39:06,761 --> 00:39:08,054 Bo-geol di mana? 456 00:39:08,137 --> 00:39:09,513 Dia pergi pagi-pagi. 457 00:39:09,597 --> 00:39:12,850 Belakangan ini dia begitu sibuk hingga aku jarang melihatnya. 458 00:39:14,477 --> 00:39:15,478 - Sayang. - Ya? 459 00:39:15,978 --> 00:39:17,355 Aku berniat belajar 460 00:39:17,438 --> 00:39:20,149 merangkai bunga di pusat budaya mulai minggu ini. 461 00:39:20,232 --> 00:39:21,233 Karangan bunga? 462 00:39:21,317 --> 00:39:22,443 - Ya. - Tiba-tiba? 463 00:39:22,526 --> 00:39:24,987 Aku jadi suka bunga belakangan ini. 464 00:39:25,696 --> 00:39:27,114 Mungkin seperti menopause. 465 00:39:28,491 --> 00:39:29,742 Aku makan di atap. 466 00:39:30,242 --> 00:39:31,702 Mok-ha tak suka makan solo. 467 00:39:31,786 --> 00:39:34,705 Kalau begitu, ajak dia makan bersama kita di sini. 468 00:39:41,879 --> 00:39:43,089 Kau tahu? 469 00:39:43,172 --> 00:39:44,256 Aku sudah memutuskan. 470 00:39:45,591 --> 00:39:47,593 Astaga. Jadi, dia di sana. 471 00:39:50,638 --> 00:39:51,639 Kau bisa. 472 00:39:52,598 --> 00:39:53,599 Aku bisa. 473 00:39:54,850 --> 00:39:56,811 - Kau pikir akan lancar? - Tentu saja. 474 00:40:03,692 --> 00:40:05,361 Setidaknya dia tak makan solo. 475 00:40:22,920 --> 00:40:25,589 Kau seperti masih bertugas dengan seragam itu. 476 00:40:28,634 --> 00:40:29,927 Itu bukan pujian. 477 00:40:38,602 --> 00:40:39,603 Apa ini? 478 00:40:39,687 --> 00:40:41,147 Kau bisa periksa sidik jari? 479 00:40:43,107 --> 00:40:45,609 Apa maksudmu? Aku tak boleh melakukan itu. 480 00:40:47,069 --> 00:40:49,738 Kudengar kau periksa sidik jari penipu. 481 00:40:50,614 --> 00:40:52,908 Sekalian periksa ini juga. 482 00:40:53,576 --> 00:40:54,910 Itu tidak boleh. 483 00:40:55,369 --> 00:40:57,204 Aku tak boleh terima permintaan. 484 00:41:00,166 --> 00:41:01,750 Ini info, bukan permintaan. 485 00:41:02,376 --> 00:41:03,377 Info? 486 00:41:05,254 --> 00:41:06,255 Apa tuntutannya? 487 00:41:08,299 --> 00:41:09,425 Pencurian identitas. 488 00:41:12,970 --> 00:41:16,140 Apa polisi punya rekaman CCTV mobil yang terbakar itu? 489 00:41:16,223 --> 00:41:19,477 Ya, tapi mereka tak mau berikan karena masih menginvestigasi. 490 00:41:19,560 --> 00:41:22,271 Cek rekaman kamera dasbor mobil lain yang parkir. 491 00:41:22,354 --> 00:41:24,064 - Ya, Pak. - Baik, dah. 492 00:41:34,158 --> 00:41:35,868 Siapa yang di gedung itu? 493 00:41:35,951 --> 00:41:37,912 Nama satpam di sana Jung Bong-wan. 494 00:41:38,662 --> 00:41:40,122 Apa katamu? 495 00:41:40,206 --> 00:41:41,624 Jung Bong-wan 496 00:41:41,707 --> 00:41:43,209 adalah ayah Ki-ho. 497 00:41:46,795 --> 00:41:49,882 Maksudmu orang terakhir yang ditemui suamiku 498 00:41:51,008 --> 00:41:53,010 adalah ayah Ki-ho? 499 00:41:53,677 --> 00:41:54,678 Kenapa? 500 00:41:54,762 --> 00:41:57,056 Apa mereka tidak akur? 501 00:41:57,139 --> 00:41:58,307 Dia… 502 00:41:58,390 --> 00:41:59,975 Dia ayah teman kami. 503 00:42:00,935 --> 00:42:04,063 Dia terus mengganggu suamiku agar bisa menemukannya. 504 00:42:06,190 --> 00:42:07,691 Kapan kecelakaannya terjadi? 505 00:42:07,775 --> 00:42:08,817 Tanggal 4 April. 506 00:42:10,194 --> 00:42:11,195 Tanggal 4 April… 507 00:42:18,953 --> 00:42:21,038 PENGINTAIAN JUNG BONG-WAN 3-4 APRIL 508 00:42:24,542 --> 00:42:26,961 SENIN, 4 APRIL, PUKUL 07.00 509 00:42:43,102 --> 00:42:46,647 KANTOR KEAMANAN 510 00:42:54,488 --> 00:42:57,283 GEDUNG JEONGSAN 511 00:43:13,841 --> 00:43:14,842 Tanggal 4 April. 512 00:43:15,342 --> 00:43:17,052 Tanggal 4 April… 513 00:43:25,477 --> 00:43:26,687 - Pak. - Apa? 514 00:43:26,770 --> 00:43:29,148 Isi kamera dasbor yang dihapus bisa dipulihkan? 515 00:43:29,231 --> 00:43:31,400 Kurasa itu tergantung. 516 00:43:32,192 --> 00:43:33,944 Kenapa? Kau harus pulihkan sesuatu? 517 00:43:34,028 --> 00:43:35,404 Ya. Perlu berapa lama? 518 00:43:36,614 --> 00:43:39,617 Itu juga tergantung. 519 00:43:40,909 --> 00:43:43,037 Apa isinya? 520 00:43:43,954 --> 00:43:46,540 Kau ingat kecelakaan yang disebabkan oleh tawon? 521 00:43:47,041 --> 00:43:48,709 Aku menyuruhmu meliputnya. 522 00:43:48,792 --> 00:43:51,253 Kamera dasbornya pasti merekam pelakunya. 523 00:43:51,337 --> 00:43:53,297 Apa? Itu bisa jadi berita eksklusif. 524 00:43:53,797 --> 00:43:54,673 Tunggu. 525 00:43:55,215 --> 00:43:57,301 Aku tahu tempat pemulihan data bagus. 526 00:43:57,718 --> 00:43:58,719 Dapat. 527 00:44:02,348 --> 00:44:05,225 Aku mau tim legal menyiapkan kontrak Bu Seo 528 00:44:05,309 --> 00:44:07,186 - dan pembatalan Bu Yoon. - Baik. 529 00:44:07,269 --> 00:44:10,189 Lalu daftar artis yang akan tampil di ajang bakat? 530 00:44:10,272 --> 00:44:12,399 Itu akan selesai akhir pekan ini. 531 00:44:12,483 --> 00:44:14,943 Aku mau semua manajer tim datang hari itu. 532 00:44:15,027 --> 00:44:19,114 Banyak investor yang datang, jadi tolong persiapkan baik-baik. 533 00:44:19,198 --> 00:44:20,324 - Baik. - Baik. 534 00:44:21,950 --> 00:44:24,495 Oh, ya. Perlu kutambah Bu Seo ke daftar? 535 00:44:25,537 --> 00:44:26,914 Ya, tolong tambahkan. 536 00:44:26,997 --> 00:44:29,166 Komposer mana yang akan bersamanya? 537 00:44:30,834 --> 00:44:32,169 Apa itu perlu? 538 00:44:32,920 --> 00:44:35,255 Ada banyak lagu bebas di arsip kita. 539 00:44:35,964 --> 00:44:37,966 Biarkan dia pilih satu. 540 00:44:38,634 --> 00:44:39,843 Itu… 541 00:44:39,927 --> 00:44:40,928 Baik. 542 00:44:42,971 --> 00:44:45,057 Dia mau kita menyiapkan baik-baik, 543 00:44:45,140 --> 00:44:47,601 tapi mau Bu Seo memilih lagu dari arsip? 544 00:44:48,686 --> 00:44:51,063 Bukankah perintahnya itu tak masuk akal? 545 00:44:51,146 --> 00:44:52,981 Bukankah semua lagu itu sampah? 546 00:44:53,065 --> 00:44:56,110 Benar. Sudah terbengkalai empat sampai lima tahun. 547 00:44:56,193 --> 00:44:58,404 Itu berarti dia tak terlalu peduli. 548 00:44:58,487 --> 00:45:01,824 Lalu kenapa dia merekrutnya padahal kita sangat sibuk? 549 00:45:03,033 --> 00:45:05,744 Halo. Presiden Lee sudah menunggumu. 550 00:45:05,828 --> 00:45:08,122 Baik. Terima kasih. 551 00:45:24,721 --> 00:45:26,765 Nada tinggiku masih agak serak. 552 00:45:27,808 --> 00:45:28,809 Bagaimana baiknya? 553 00:45:28,892 --> 00:45:29,810 Jernih? 554 00:45:30,561 --> 00:45:31,770 Seperti suara Seo Mok-ha? 555 00:45:34,440 --> 00:45:36,608 Aku tak minta contoh darimu. 556 00:45:37,109 --> 00:45:39,653 Jangan memaksa melakukan yang tak kau bisa. 557 00:45:39,736 --> 00:45:41,613 Kapasitas paru-parunya lebih besar. 558 00:45:42,156 --> 00:45:44,032 Apa karena dia tinggal di pulau? 559 00:45:45,159 --> 00:45:46,160 Permisi. 560 00:45:47,035 --> 00:45:49,788 Jika mau bernyanyi seperti dia, latih itu. 561 00:45:50,289 --> 00:45:52,332 Kau ingin mencapai nada tinggi. 562 00:45:52,416 --> 00:45:53,792 Jangan konyol. 563 00:45:53,876 --> 00:45:56,712 Kenapa kau menyebut namanya dan mengejek niatku 564 00:45:56,795 --> 00:45:59,006 untuk berkembang? 565 00:46:00,174 --> 00:46:02,676 Kalau begitu, ayo coba lagi dengan niatmu itu. 566 00:46:02,759 --> 00:46:05,012 Setuju? Kau siap? 567 00:46:14,438 --> 00:46:15,689 Kau datang lebih awal. 568 00:46:20,986 --> 00:46:21,987 Hei. 569 00:46:24,531 --> 00:46:27,284 Jadi, maksudmu itu kemari? 570 00:46:27,367 --> 00:46:29,453 Ya. Kau juga? 571 00:46:36,877 --> 00:46:38,879 Terima kasih sudah memilih kami. 572 00:46:40,380 --> 00:46:41,381 Ya. 573 00:46:41,465 --> 00:46:44,676 Mari berusaha saling membantu agar kita berkembang. 574 00:46:45,844 --> 00:46:46,845 Baik. 575 00:46:47,554 --> 00:46:49,056 Baiklah. Silakan. 576 00:46:58,023 --> 00:47:01,151 Kau menolak tawaranku tepat di sini beberapa waktu lalu. 577 00:47:01,235 --> 00:47:02,819 Jadi, kenapa berubah pikiran? 578 00:47:05,239 --> 00:47:06,490 Seseorang bilang, 579 00:47:07,157 --> 00:47:09,576 dia tak bisa memercayaiku karena aku lemah. 580 00:47:11,411 --> 00:47:13,789 Untuk menunjukkan betapa kuatnya aku, 581 00:47:13,872 --> 00:47:15,499 kurasa aku harus membuat 582 00:47:16,083 --> 00:47:18,460 keputusan paling berani. 583 00:47:19,545 --> 00:47:22,172 Itu sebabnya aku membuat keputusan ini. 584 00:47:22,756 --> 00:47:23,840 Keputusan berani? 585 00:47:24,258 --> 00:47:25,259 Baiklah. 586 00:47:25,759 --> 00:47:26,760 Aku suka itu. 587 00:47:35,227 --> 00:47:36,353 TIM A&R 588 00:47:37,938 --> 00:47:40,399 Semua lagu agensi kita ada di arsip ini. 589 00:47:40,899 --> 00:47:42,276 Bisa kau buka di ponsel 590 00:47:42,359 --> 00:47:43,986 setelah kuberi akses. 591 00:47:44,444 --> 00:47:45,696 Sudah unduh aplikasinya? 592 00:47:45,779 --> 00:47:46,989 Ya. 593 00:47:47,072 --> 00:47:48,657 Kau mau nama pengguna apa? 594 00:47:50,450 --> 00:47:51,743 Itu… 595 00:47:52,536 --> 00:47:54,204 - Bisa pakai huruf Korea? - Ya. 596 00:47:54,288 --> 00:47:56,999 Kalau begitu, aku pilih "Pulau Terpencil". 597 00:47:57,082 --> 00:47:59,042 Pulau Terpencil. 598 00:48:02,504 --> 00:48:03,672 Lihat daftarnya? 599 00:48:05,215 --> 00:48:06,216 Ya, aku lihat. 600 00:48:06,300 --> 00:48:09,386 Nama pengguna komposernya ditulis di bawah lagu. 601 00:48:09,469 --> 00:48:12,014 Kau bisa kirim ide aransemen begitu memilih lagu. 602 00:48:12,097 --> 00:48:13,932 Aku mengerti. Baiklah. 603 00:48:14,558 --> 00:48:16,727 Astaga, banyak sekali. 604 00:48:17,311 --> 00:48:19,938 Ini sungguh peti harta karun. 605 00:48:21,398 --> 00:48:24,067 Benar. Peti harta karun. 606 00:48:24,901 --> 00:48:27,696 Boleh kudengar semuanya sebelum memilih satu? 607 00:48:28,363 --> 00:48:30,073 Semuanya? 608 00:49:05,525 --> 00:49:07,653 POHON 609 00:49:13,700 --> 00:49:14,993 PENGHAPUS DALAM KEPALAKU 610 00:49:50,987 --> 00:49:51,988 Lagu apa ini? 611 00:49:54,908 --> 00:49:56,118 Aku suka ini. 612 00:49:57,202 --> 00:49:59,079 Digubah oleh "Air Diam"? 613 00:50:09,423 --> 00:50:12,217 Halo, namaku Seo Mok-ha. 614 00:50:12,300 --> 00:50:14,803 Aku suka lagumu. 615 00:50:15,303 --> 00:50:17,681 Boleh kunyanyikan di ajang bakat? 616 00:50:26,064 --> 00:50:27,733 TIDAK 617 00:50:30,152 --> 00:50:31,361 Kenapa tidak? 618 00:50:34,781 --> 00:50:36,116 KARENA KAU MENYEBALKAN 619 00:50:36,199 --> 00:50:37,159 "Menyebalkan"? 620 00:50:38,618 --> 00:50:39,619 Menyebalkan… 621 00:50:48,795 --> 00:50:49,921 Apa kau mengenalku? 622 00:50:52,299 --> 00:50:54,885 AKU SANGAT MENGENALMU 623 00:50:55,552 --> 00:50:56,553 Apa? 624 00:50:58,847 --> 00:50:59,848 Siapa ini? 625 00:51:03,059 --> 00:51:04,060 Siapa ini? 626 00:51:05,395 --> 00:51:06,938 Dia kenal dan membencimu? 627 00:51:07,022 --> 00:51:08,106 Ya. 628 00:51:09,357 --> 00:51:10,442 Kau salah. 629 00:51:10,525 --> 00:51:11,693 Dia tak mengenalmu. 630 00:51:11,777 --> 00:51:15,155 Dia pasti akan menyukaimu jika mengenalmu. 631 00:51:15,739 --> 00:51:16,990 Dia hanya pembenci. 632 00:51:17,073 --> 00:51:18,617 Kini kau punya pembenci. 633 00:51:18,700 --> 00:51:19,618 Pembenci? 634 00:51:19,701 --> 00:51:20,619 Kau tahu. 635 00:51:20,702 --> 00:51:23,455 Para pecundang yang iri kepada bintang sukses 636 00:51:23,538 --> 00:51:24,748 menjadi pembenci mereka. 637 00:51:25,749 --> 00:51:27,751 Mok-ha, jangan pedulikan mereka. 638 00:51:27,834 --> 00:51:29,836 Mengerti? Makanlah. 639 00:51:31,838 --> 00:51:33,548 Pilih lagu lain saja. 640 00:51:34,049 --> 00:51:36,009 Tidak, aku suka lagu itu. 641 00:51:36,092 --> 00:51:39,429 Akan kucari Air Diam atau siapa pun itu di RJ Entertainment, 642 00:51:39,513 --> 00:51:42,474 temukan dia dan berusaha meyakinkannya. 643 00:51:42,557 --> 00:51:44,726 Kirimkan lagunya. Aku mau coba dengar. 644 00:51:45,352 --> 00:51:46,186 Benarkah? 645 00:51:46,812 --> 00:51:49,689 Oh, ya. Woo-hak, kau mau coba dengar juga? 646 00:51:50,398 --> 00:51:51,399 Tidak usah. 647 00:51:53,610 --> 00:51:54,611 Baiklah. 648 00:52:00,242 --> 00:52:01,243 Oh, ya. 649 00:52:04,329 --> 00:52:05,747 Aku harus pergi. 650 00:52:06,248 --> 00:52:08,083 Merangkai bunganya mulai hari ini. 651 00:52:08,166 --> 00:52:10,210 Mulai pagi-pagi? Aku tak tahu itu. 652 00:52:10,293 --> 00:52:12,879 Aku juga. Bisa tolong bereskan mejanya? 653 00:52:12,963 --> 00:52:14,881 - Baik. Dah. - Dah. 654 00:52:14,965 --> 00:52:15,882 - Dah. - Dah. 655 00:52:15,966 --> 00:52:17,259 Dah. 656 00:52:19,928 --> 00:52:22,347 Jadi, dia yang merangkai bunga itu, 657 00:52:22,430 --> 00:52:24,140 bukan membelinya? 658 00:52:24,224 --> 00:52:25,433 Itu mahakarya. 659 00:52:25,517 --> 00:52:26,518 Benar. 660 00:52:26,601 --> 00:52:29,312 Mungkin kami akan tutup salon dan buka toko bunga. 661 00:52:33,275 --> 00:52:36,403 Bagaimana caranya mengirim lagunya kepadamu? 662 00:52:37,279 --> 00:52:38,864 Sini. Biar kukirim. 663 00:52:40,115 --> 00:52:41,491 Coba lihat. 664 00:53:00,218 --> 00:53:01,219 Halo. 665 00:53:02,345 --> 00:53:03,597 Kau Seo Mok-ha, 'kan? 666 00:53:04,222 --> 00:53:05,515 Aku suka nyanyianmu. 667 00:53:06,391 --> 00:53:07,392 Oh, ya. 668 00:53:07,475 --> 00:53:08,768 Terima kasih. 669 00:53:08,852 --> 00:53:11,813 Kudengar kau bertahan di pulau terpencil selama 15 tahun. 670 00:53:12,522 --> 00:53:13,648 Kau panutanku. 671 00:53:14,566 --> 00:53:15,567 Aku? 672 00:53:15,650 --> 00:53:16,651 Ya. 673 00:53:17,402 --> 00:53:20,322 Aku petatar di sini sejak sepuluh tahun lalu. 674 00:53:20,906 --> 00:53:23,575 Suatu hari, aku akan bisa debut sepertimu. 675 00:53:23,658 --> 00:53:24,576 Itu… 676 00:53:24,659 --> 00:53:25,994 Tentu saja. 677 00:53:29,706 --> 00:53:30,707 Astaga. 678 00:53:31,583 --> 00:53:33,793 - Terima kasih. - Sampai jumpa. 679 00:53:37,255 --> 00:53:38,715 Sedang apa kau di sini? 680 00:53:40,008 --> 00:53:43,762 Aku mencari seseorang. 681 00:53:45,055 --> 00:53:47,182 Anak-anak seperti mereka tak punya harapan. 682 00:53:47,265 --> 00:53:49,893 Ada banyak petatar seperti mereka di industri ini. 683 00:53:50,477 --> 00:53:54,439 Mereka kira harapan palsu itu kegigihan dan bertahan adalah pilihan terbaik. 684 00:53:55,607 --> 00:53:58,610 Dalam bisnis ini, bakat biasa saja adalah bencana. 685 00:54:01,321 --> 00:54:02,739 Bencana apanya? 686 00:54:03,907 --> 00:54:04,950 Itu benar. 687 00:54:05,909 --> 00:54:07,953 Mereka tak hanya buang-buang waktu. 688 00:54:08,036 --> 00:54:10,580 Mereka buang-buang waktu dan uang orang lain. 689 00:54:11,247 --> 00:54:12,958 Lalu mereka akan menyesalinya. 690 00:54:13,041 --> 00:54:16,419 Mereka pikir, "Menyerah juga butuh keberanian." 691 00:54:16,503 --> 00:54:18,922 Apa kau menyiratkan sesuatu kepadaku? 692 00:54:19,714 --> 00:54:21,383 Kau hanya merasa rendah diri. 693 00:54:23,343 --> 00:54:24,427 Lalu kau sendiri, 694 00:54:25,303 --> 00:54:27,347 hidupmu berjalan lancar. 695 00:54:29,641 --> 00:54:30,725 Tunggu. 696 00:54:31,226 --> 00:54:34,229 Itu pujian atau kau hanya iri? 697 00:54:36,523 --> 00:54:39,776 - Apa? - Kau mengolok-olokku karena aku sukses. 698 00:54:40,777 --> 00:54:42,278 Bukankah artinya kau iri? 699 00:54:45,490 --> 00:54:49,119 Aku pergi dahulu. 700 00:54:51,997 --> 00:54:53,456 Ini sebabnya aku membencimu. 701 00:54:55,250 --> 00:54:56,251 Kau menyebalkan. 702 00:55:03,717 --> 00:55:05,385 Jangan bilang kau… 703 00:55:05,468 --> 00:55:06,469 Benar. 704 00:55:07,762 --> 00:55:08,930 Aku Air Diam. 705 00:55:11,016 --> 00:55:12,642 Kau tak boleh nyanyikan laguku. 706 00:55:13,768 --> 00:55:14,769 Astaga. 707 00:55:15,228 --> 00:55:16,354 Maafkan aku! 708 00:55:16,438 --> 00:55:17,564 Sudah terlambat. 709 00:55:20,066 --> 00:55:21,067 Dahulu sekali, 710 00:55:21,860 --> 00:55:23,611 ada seseorang yang sepertimu. 711 00:55:24,654 --> 00:55:26,281 Dia baik hati sepertimu. 712 00:55:27,115 --> 00:55:28,742 Dia juga lemah sepertimu. 713 00:55:29,451 --> 00:55:31,327 Dia terlalu tua untuk debut. 714 00:55:32,120 --> 00:55:33,955 Dari ucapanmu, 715 00:55:35,290 --> 00:55:37,584 kau pasti selalu mendapatkan 716 00:55:37,667 --> 00:55:39,544 apa yang kau mau dalam hidupmu. 717 00:56:15,371 --> 00:56:17,665 DENGAN TAS KECIL DI BAHUKU 718 00:56:22,921 --> 00:56:24,839 DI JALAN BERKELOK DAN BUKIT TINGGI 719 00:56:36,601 --> 00:56:38,728 SAAT MULAI GELAP 720 00:56:44,067 --> 00:56:46,319 KAU MENERANGI SEIRING MENGIKUTIKU 721 00:56:53,743 --> 00:56:55,203 Mok-ha, ayo sarapan. 722 00:57:26,151 --> 00:57:27,068 Halo. 723 00:57:27,986 --> 00:57:29,696 Kenapa kau jauh-jauh kemari? 724 00:57:30,738 --> 00:57:32,949 Apa kau ingat aku? 725 00:57:33,032 --> 00:57:35,452 Tentu saja, Produser Kang Bo-geol. 726 00:57:35,535 --> 00:57:38,371 Bukan, kita bertemu jauh sebelum itu. 727 00:57:38,455 --> 00:57:39,581 Waktu itu turun salju. 728 00:57:40,165 --> 00:57:41,291 Turun salju? 729 00:57:41,958 --> 00:57:42,959 Ya. 730 00:57:44,043 --> 00:57:45,795 Jika gadis ini mendatangimu, 731 00:57:45,879 --> 00:57:47,338 tolong panggil namanya. 732 00:57:48,089 --> 00:57:49,090 Seo Mok-ha. 733 00:57:53,428 --> 00:57:54,429 Jangan bilang… 734 00:57:56,097 --> 00:57:57,140 Kau Jung Ki-ho? 735 00:57:58,183 --> 00:57:59,184 Benar. 736 00:58:00,977 --> 00:58:04,939 Terima kasih sudah membantuku. Aku seharusnya segera berterima kasih. 737 00:58:05,023 --> 00:58:08,067 Astaga. Bagaimana ini… 738 00:58:08,818 --> 00:58:09,819 Apa Mok-ha tahu? 739 00:58:10,737 --> 00:58:12,155 Ya, dia tahu baru-baru ini. 740 00:58:14,324 --> 00:58:15,617 Astaga. 741 00:58:18,036 --> 00:58:20,872 Maaf, tapi aku kemari untuk minta bantuan lagi. 742 00:58:37,305 --> 00:58:39,516 Kau ke kirimu, aku ke kiriku. Setuju? 743 00:58:42,519 --> 00:58:43,937 Lirikmu sangat buruk. 744 00:58:44,479 --> 00:58:45,313 Apa? 745 00:58:46,773 --> 00:58:47,774 Jadi… 746 00:58:49,901 --> 00:58:52,820 Aku mengubahnya jadi lebih baik. 747 00:58:54,739 --> 00:58:56,241 Jika kau suka lirik barunya, 748 00:58:56,324 --> 00:58:59,285 tolong izinkan aku menyanyikan lagumu. 749 00:59:01,621 --> 00:59:02,622 Hei. 750 00:59:04,499 --> 00:59:05,750 Sadarlah. 751 00:59:05,833 --> 00:59:08,211 Arsip itu seperti tempat sampah. 752 00:59:09,587 --> 00:59:12,715 Itu selokan berisi lagu-lagu yang ditolak artis lain. 753 00:59:13,383 --> 00:59:14,634 Memilih lagu dari sana 754 00:59:14,717 --> 00:59:16,261 berarti kau juga tak bernilai. 755 00:59:17,262 --> 00:59:19,222 Kita semua 756 00:59:20,598 --> 00:59:22,517 tak bernilai! Paham? 757 00:59:27,397 --> 00:59:29,148 Tak bisakah kau menyadarinya 758 00:59:29,941 --> 00:59:31,568 sebelum aku mengatakan ini? 759 00:59:39,993 --> 00:59:41,327 Aku serius saat bilang 760 00:59:41,953 --> 00:59:43,538 menyerah butuh keberanian. 761 00:59:43,621 --> 00:59:44,872 Itu demi kebaikanmu… 762 00:59:44,956 --> 00:59:45,915 Menyerah juga 763 00:59:46,499 --> 00:59:47,709 perlu keberanian? 764 00:59:52,046 --> 00:59:53,214 Kalau begitu, 765 00:59:54,716 --> 00:59:56,175 aku tak akan di sini. 766 00:59:57,468 --> 01:00:00,430 Di pulau terpencil itu, 767 01:00:01,681 --> 01:00:03,099 aku pasti sudah lama mati. 768 01:00:08,688 --> 01:00:11,107 Kalau kau belum tenar setelah 10 tahun? 769 01:00:12,525 --> 01:00:13,693 Kau tak menyesal? 770 01:00:15,612 --> 01:00:16,613 Aku… 771 01:00:17,405 --> 01:00:19,365 Aku mungkin akan sedikit menyesal. 772 01:00:23,661 --> 01:00:26,414 Namun, aku akan lebih menyesal jika tak mencoba. 773 01:00:29,751 --> 01:00:31,419 Setidaknya selama sepuluh tahun, 774 01:00:32,003 --> 01:00:34,714 aku akan melakukan hal yang kusukai. 775 01:00:37,175 --> 01:00:38,676 Jadi… 776 01:00:39,135 --> 01:00:41,262 jika kau sungguh peduli denganku, 777 01:00:42,972 --> 01:00:45,683 coba dengarkan ini. 778 01:00:55,735 --> 01:00:57,320 Kau tak takut gagal? 779 01:00:57,403 --> 01:00:58,613 Ayolah. 780 01:00:59,656 --> 01:01:03,493 Orang bilang, kegagalan adalah ibu dari kesuksesan. 781 01:01:04,118 --> 01:01:06,996 Aku akan anggap saja ibuku memberiku pelajaran 782 01:01:08,081 --> 01:01:09,165 dan terus maju. 783 01:01:11,209 --> 01:01:12,710 Ibumu pasti ada banyak. 784 01:01:16,130 --> 01:01:17,131 Kau setuju? 785 01:01:18,675 --> 01:01:20,718 Aku boleh menyanyikan lagumu? 786 01:01:23,012 --> 01:01:24,138 Terserah. 787 01:01:24,222 --> 01:01:25,223 Lakukan sesukamu. 788 01:01:25,765 --> 01:01:26,891 Aku tak peduli lagi. 789 01:01:29,185 --> 01:01:30,561 Terima kasih, Yong-gwan! 790 01:01:32,647 --> 01:01:33,940 Dasar berandal… 791 01:01:57,004 --> 01:01:59,507 Melihatmu di sini lagi membuatku bernostalgia. 792 01:02:02,593 --> 01:02:04,429 Kuharap kau tak salah paham. 793 01:02:06,055 --> 01:02:08,599 Aku bukan kembali agar kita bisa bersama lagi. 794 01:02:13,104 --> 01:02:15,356 Aku masih artismu sampai kontrak habis. 795 01:02:15,440 --> 01:02:17,316 Biar kunikmati sisa waktuku. 796 01:02:17,400 --> 01:02:18,651 Boleh aku minum anggur? 797 01:02:19,235 --> 01:02:20,236 Tentu. 798 01:02:24,198 --> 01:02:25,742 Oh, ya. Kapan ajang bakatnya? 799 01:02:25,825 --> 01:02:27,285 Jumat depan. 800 01:02:28,828 --> 01:02:31,831 Itu sekitar sepuluh hari dari sekarang. 801 01:02:34,917 --> 01:02:37,086 Sudah periksa formulir pembatalannya? 802 01:02:37,920 --> 01:02:42,300 Ya, tapi boleh kutandatangani setelah ajang bakat? 803 01:02:42,383 --> 01:02:44,177 Setelah ajang bakat? 804 01:02:44,260 --> 01:02:46,888 Aku ingin menambahkan beberapa syarat. 805 01:02:49,223 --> 01:02:50,892 Tentu. Tak apa-apa. 806 01:04:14,642 --> 01:04:15,726 Lambat, membosankan. 807 01:04:16,227 --> 01:04:17,228 Apa katamu? 808 01:04:17,311 --> 01:04:19,480 Kenapa langsung patahkan semangatku? 809 01:04:19,564 --> 01:04:20,565 Tentu saja. 810 01:04:21,315 --> 01:04:22,525 Aku sudah coba dengar, 811 01:04:23,025 --> 01:04:24,652 dan versi ini tak punya peluang. 812 01:04:24,735 --> 01:04:26,195 Itu membosankan dari awal. 813 01:04:26,988 --> 01:04:27,947 Benarkah? 814 01:04:28,698 --> 01:04:30,449 Jadi, aku mengaransemen lagunya. 815 01:04:31,200 --> 01:04:33,661 Siapa yang mengaransemennya? Kau? 816 01:04:34,704 --> 01:04:36,038 Aku produser acara musik. 817 01:04:37,373 --> 01:04:38,374 Lihatlah dirimu. 818 01:04:40,585 --> 01:04:43,337 Aku menaikkan temponya ke sedang. 819 01:04:43,421 --> 01:04:44,463 Baiklah. 820 01:04:44,547 --> 01:04:47,592 Aku membuat bait ini terdengar sedikit khayali. 821 01:04:48,092 --> 01:04:49,093 Lalu korusnya… 822 01:04:49,176 --> 01:04:53,180 Aku menambahkan suara bas dan drum snare yang kuat 823 01:04:53,264 --> 01:04:54,891 agar temponya lebih cepat. 824 01:04:54,974 --> 01:04:55,808 Apa pendapatmu? 825 01:04:57,310 --> 01:04:59,770 Ini mudah karena kau produser acara musik. 826 01:04:59,854 --> 01:05:03,065 Mok-ha akan lebih suka jika orang yang mengaransemennya 827 01:05:03,149 --> 01:05:04,525 menjelaskannya langsung. 828 01:05:04,609 --> 01:05:05,526 Tidak. 829 01:05:06,027 --> 01:05:09,363 Maka dia akan dahulukan aku lagi, minta capai 20 juta album. 830 01:05:10,448 --> 01:05:11,991 Kau juga tak mau itu. 831 01:05:12,700 --> 01:05:14,201 Bilang saja ini karyamu. 832 01:05:16,287 --> 01:05:17,288 Baiklah. 833 01:05:18,706 --> 01:05:20,708 Apa itu vocal chop? 834 01:05:20,791 --> 01:05:23,794 Itu saat kita memakai suara seseorang sebagai instrumen. 835 01:05:23,878 --> 01:05:25,922 Dua baris pertama adalah vocal chop. 836 01:05:26,714 --> 01:05:30,635 Lalu kau mulai pada hitungan ketiga. Paham? 837 01:05:31,510 --> 01:05:33,804 Baik. Kurasa aku mengerti. 838 01:05:34,764 --> 01:05:36,182 - Aku putar lagunya. - Baik. 839 01:05:44,190 --> 01:05:46,484 Dua, tiga. Mulai. 840 01:05:47,735 --> 01:05:50,404 Dengan tas kecil di bahuku 841 01:05:50,488 --> 01:05:52,531 Aku berjalan mengikuti awan 842 01:05:53,240 --> 01:05:58,412 Aku berbaring dengan selimut langit biru Dan bernyanyi dengan pohon yang menari 843 01:05:58,496 --> 01:06:01,374 Meski awan-awan di langit 844 01:06:01,457 --> 01:06:04,919 Mulai menghujaniku 845 01:06:05,002 --> 01:06:08,506 Siapa peduli? Itu tak penting 846 01:06:08,589 --> 01:06:15,012 Di jalan berkelok dan bukit tinggi 847 01:06:15,096 --> 01:06:19,767 Ke mana pun itu Aku akan berjalan ke sana 848 01:06:19,850 --> 01:06:24,021 Until the end 849 01:06:24,105 --> 01:06:26,983 Aku tak perlu 850 01:06:27,066 --> 01:06:31,362 Harta karun tersembunyi apa pun 851 01:06:32,571 --> 01:06:34,907 Di tujuanku 852 01:06:34,991 --> 01:06:37,743 Karena harta karunnya 853 01:06:37,827 --> 01:06:42,873 Ada di jalan yang sedang kutempuh ini 854 01:06:45,626 --> 01:06:50,673 Aku menulis harapan suciku Dan menjadikannya perahu kertas 855 01:06:50,756 --> 01:06:56,637 Kuharap itu mencapai suatu tempat Dan menjadikannya suci juga 856 01:06:56,721 --> 01:06:59,265 Meski awan-awan di langit 857 01:06:59,348 --> 01:07:00,975 Mulai mengembuskan angin 858 01:07:01,058 --> 01:07:03,060 Kalau kau belum tenar setelah 10 tahun? 859 01:07:03,144 --> 01:07:04,311 Kau tak menyesal? 860 01:07:04,812 --> 01:07:07,398 Aku mungkin akan sedikit menyesal. 861 01:07:08,315 --> 01:07:10,943 Namun, aku akan lebih menyesal jika tak mencoba. 862 01:07:11,777 --> 01:07:13,237 Setidaknya selama 10 tahun, 863 01:07:13,946 --> 01:07:16,699 aku akan melakukan hal yang kusukai. 864 01:07:17,700 --> 01:07:22,246 Until the end 865 01:07:22,329 --> 01:07:24,290 Aku tak perlu 866 01:07:24,957 --> 01:07:29,462 Harta karun tersembunyi apa pun 867 01:07:30,546 --> 01:07:33,090 Di tujuanku 868 01:07:33,174 --> 01:07:35,676 Karena harta karunnya 869 01:07:35,760 --> 01:07:40,890 Ada di jalan yang sedang kutempuh ini 870 01:07:43,267 --> 01:07:46,145 Pada setiap daun dan bunga liar 871 01:07:46,228 --> 01:07:52,443 Mentari bersinar Di jalan yang indah ini 872 01:07:52,526 --> 01:07:54,695 Saat mulai gelap… 873 01:07:54,779 --> 01:07:55,905 Kau sudah memutuskan? 874 01:07:57,031 --> 01:07:57,907 Putuskan apa? 875 01:07:57,990 --> 01:08:00,242 Syarat tambahan di berkas pembatalanmu. 876 01:08:05,998 --> 01:08:10,002 Until the end 877 01:08:10,086 --> 01:08:12,546 Aku tak perlu 878 01:08:13,130 --> 01:08:17,676 Harta karun tersembunyi apa pun 879 01:08:18,844 --> 01:08:21,430 Di tujuanku 880 01:08:21,514 --> 01:08:23,641 Karena harta karunnya 881 01:08:23,724 --> 01:08:27,686 Ada di jalan ini 882 01:08:27,770 --> 01:08:31,649 Until the end 883 01:08:33,150 --> 01:08:39,740 Kutunggangi pelangi, Sayang Di atas awan dan bukit 884 01:08:40,491 --> 01:08:44,370 Aku akan memberimu hari yang ajaib 885 01:08:47,123 --> 01:08:51,085 Maukah kau ikut denganku? 886 01:09:02,138 --> 01:09:03,389 Aku ingin memproduseri 887 01:09:04,140 --> 01:09:05,391 album Seo Mok-ha. 888 01:09:42,428 --> 01:09:44,889 Ini tautan ke penampilan ajang bakatku. 889 01:09:44,972 --> 01:09:47,600 Banyak disukai sepertinya berarti bagus, 890 01:09:47,683 --> 01:09:49,059 jadi tolong sukai videonya. 891 01:09:50,186 --> 01:09:51,604 Sudah kulakukan sejak… 892 01:10:05,784 --> 01:10:06,827 Baiklah. 893 01:10:07,328 --> 01:10:08,454 Itu dia. 894 01:10:08,537 --> 01:10:09,830 Aku akan tanya dia. 895 01:10:09,914 --> 01:10:11,081 Kang Woo-hak. 896 01:10:11,165 --> 01:10:13,125 Rekaman dasbornya sudah dipulihkan. 897 01:10:13,626 --> 01:10:16,003 Mereka kirim ke surelmu, periksalah. 898 01:10:16,086 --> 01:10:17,087 Baik, Pak. 899 01:10:22,384 --> 01:10:25,721 Mereka bilang memulihkannya sangat merepotkan. 900 01:10:26,388 --> 01:10:28,057 Jadi? Kau lihat pelakunya? 901 01:10:28,182 --> 01:10:29,475 Sebentar. 902 01:10:35,189 --> 01:10:37,191 Tunggu. Apa yang dia lakukan? 903 01:10:37,900 --> 01:10:39,610 Dia membobol mobilnya? 904 01:10:41,070 --> 01:10:44,615 GEDUNG JEONGSAN 905 01:10:48,035 --> 01:10:49,036 Hei. 906 01:10:49,536 --> 01:10:51,205 Mari siarkan ini malam ini. 907 01:10:51,288 --> 01:10:52,748 Buat liputan satu menit. 908 01:10:53,249 --> 01:10:56,418 - Harus kulaporkan dulu. - Apa? Liputan eksklusif dulu! 909 01:10:56,961 --> 01:10:58,837 Kang Woo-hak! Hei! 910 01:10:59,546 --> 01:11:01,131 Silakan. 911 01:11:01,215 --> 01:11:02,549 - Terima kasih. - Sama-sama. 912 01:11:04,218 --> 01:11:06,637 Beri tahu aku. Sudah periksa sidik jarinya? 913 01:11:06,720 --> 01:11:08,222 Sudah. 914 01:11:09,556 --> 01:11:12,351 Namun, tak boleh kuberi tahu karena ini info pribadi. 915 01:11:14,144 --> 01:11:14,979 Hei. 916 01:11:19,149 --> 01:11:20,651 Sudah kubilang ini info. 917 01:11:22,861 --> 01:11:24,196 Aku sudah periksa, 918 01:11:24,280 --> 01:11:26,198 tak ada riwayat kejahatan. 919 01:11:27,533 --> 01:11:30,119 Kenapa kau pikir itu pencurian identitas? 920 01:11:33,664 --> 01:11:35,374 Itu sidik jari Ki-ho, anakku. 921 01:11:36,709 --> 01:11:37,710 Apa? 922 01:11:37,793 --> 01:11:39,503 Yang muncul nama orang lain, 'kan? 923 01:11:40,129 --> 01:11:41,130 Itu tak mungkin… 924 01:11:41,213 --> 01:11:44,133 Aku tak peduli dan tak butuh informasi mereka. 925 01:11:44,216 --> 01:11:45,718 Jika nama Ki-ho tak muncul, 926 01:11:46,218 --> 01:11:47,886 berarti dia mengubah identitas. 927 01:11:50,514 --> 01:11:51,932 Jika kau tak menangkapnya, 928 01:11:53,892 --> 01:11:54,893 biar aku saja. 929 01:12:02,568 --> 01:12:03,736 Astaga. 930 01:12:03,819 --> 01:12:06,196 Cuacanya kenapa? 931 01:12:06,280 --> 01:12:07,823 Setiap hari panas. 932 01:12:07,906 --> 01:12:08,907 Benar. 933 01:12:09,450 --> 01:12:11,744 Aku harap akan hujan deras. 934 01:12:12,244 --> 01:12:14,872 Jika terus begini, waduk ini akan kering. 935 01:12:14,955 --> 01:12:15,998 Benar. 936 01:12:19,084 --> 01:12:20,085 Tunggu. 937 01:12:20,919 --> 01:12:22,004 Apa itu? 938 01:12:22,713 --> 01:12:23,714 Apa itu? 939 01:12:23,797 --> 01:12:26,675 Yang putih di dalam air. 940 01:12:27,176 --> 01:12:28,552 Kau tak lihat? 941 01:12:29,428 --> 01:12:31,347 Ya, aku lihat juga. 942 01:12:32,014 --> 01:12:34,141 Kira-kira apa itu? 943 01:12:34,224 --> 01:12:36,268 Sepertinya mobil. 944 01:12:36,352 --> 01:12:37,353 Mobil? 945 01:12:38,062 --> 01:12:39,063 Ya. 946 01:12:41,065 --> 01:12:44,151 Jadi, ini pria yang membobol mobil dan menaruh tawon? 947 01:12:44,234 --> 01:12:46,278 Benar. Lalu kecelakaan itu terjadi. 948 01:12:46,362 --> 01:12:47,780 Astaga. 949 01:12:47,863 --> 01:12:48,864 Jika benar, 950 01:12:49,365 --> 01:12:51,825 itu bukan kecelakaan, tapi disengaja. 951 01:12:51,909 --> 01:12:53,494 Itu kasus yang serius. 952 01:12:53,577 --> 01:12:55,537 Kudengar korbannya belum siuman. 953 01:12:56,163 --> 01:12:57,623 - Petugas Min. - Ya, Pak. 954 01:12:57,706 --> 01:12:59,500 Tulis laporan kriminal sekarang. 955 01:12:59,583 --> 01:13:00,584 Baik, Pak. 956 01:13:02,044 --> 01:13:03,670 Kapan kau menangkapnya? 957 01:13:03,754 --> 01:13:07,341 Divisi Tindakan Kriminal harus menginvestigasinya dahulu. 958 01:13:07,883 --> 01:13:08,967 Akan perlu waktu. 959 01:13:23,315 --> 01:13:24,566 Halo, Bu. 960 01:13:26,151 --> 01:13:27,403 Buketnya sudah siap? 961 01:13:27,486 --> 01:13:28,570 Tentu saja sudah. 962 01:13:29,238 --> 01:13:32,366 Astaga, ini yang tercantik. Berapa harganya? 963 01:13:32,449 --> 01:13:34,660 Karena kau pelanggan tetap, 60.000 won. 964 01:13:35,369 --> 01:13:36,578 Pakai kartu juga bisa. 965 01:13:36,662 --> 01:13:39,081 Aku lebih suka tunai. Ini. 966 01:13:39,164 --> 01:13:40,165 Baiklah. 967 01:13:40,249 --> 01:13:42,292 Baiklah kalau begitu. 968 01:13:42,376 --> 01:13:43,710 - Terima kasih. - Sama-sama. 969 01:13:53,470 --> 01:13:54,513 Ayah. 970 01:13:54,930 --> 01:13:56,390 Hei, Woo-hak. 971 01:14:00,185 --> 01:14:02,229 Katamu kau ikut kelas merangkai bunga. 972 01:14:02,938 --> 01:14:04,106 Selama ini kau beli? 973 01:14:04,189 --> 01:14:06,733 Ya. Begini… 974 01:14:06,817 --> 01:14:07,901 Kenapa berbohong? 975 01:14:08,902 --> 01:14:11,071 Kalau begitu, di mana kau selama ini? 976 01:14:16,243 --> 01:14:17,077 Woo-hak. 977 01:14:17,536 --> 01:14:18,537 Ayo bicara. 978 01:14:33,886 --> 01:14:35,053 Kau di mana? 979 01:14:36,597 --> 01:14:37,598 Aku hampir tiba. 980 01:14:37,681 --> 01:14:38,891 Empat menit lagi. 981 01:14:46,815 --> 01:14:47,816 Bo-geol. 982 01:14:47,900 --> 01:14:50,194 Ingat sup pangsit kita tempo hari? 983 01:14:50,277 --> 01:14:52,279 Yang membuatmu mengantre sejam. 984 01:14:53,322 --> 01:14:55,240 Tempat itu masih buka sekarang? 985 01:14:58,911 --> 01:15:00,621 Baik. Aku akan pergi beli. 986 01:15:33,278 --> 01:15:34,279 Jadi, aku benar. 987 01:15:37,366 --> 01:15:39,535 Kau tinggal bersama mereka selama ini. 988 01:15:44,039 --> 01:15:46,166 Kenapa kau membohongiku? 989 01:15:50,712 --> 01:15:57,010 SUP PANGSIT SONMAT 990 01:16:12,651 --> 01:16:13,652 Jangan khawatir. 991 01:16:15,696 --> 01:16:19,241 Kau tak akan pernah menemuinya lagi. 992 01:16:21,034 --> 01:16:23,704 Tak akan terjadi apa-apa. 993 01:16:57,613 --> 01:16:58,780 Kau tampak… 994 01:17:01,450 --> 01:17:02,784 sangat bahagia, 995 01:17:04,828 --> 01:17:05,829 Jae-kyung. 996 01:17:10,459 --> 01:17:13,128 Kenapa kau kemari? 997 01:17:29,853 --> 01:17:32,731 CASTAWAY DIVA 998 01:18:13,146 --> 01:18:15,065 Kau pasti Chae-ho. 999 01:18:15,941 --> 01:18:19,194 Jenazah keluarga yang menghilang telah ditemukan. 1000 01:18:20,737 --> 01:18:22,864 Kau ingin memproduseri albumku? 1001 01:18:22,948 --> 01:18:24,741 Kuputuskan berdasarkan balasanmu. 1002 01:18:24,825 --> 01:18:26,034 Bisa berhenti temui 1003 01:18:26,868 --> 01:18:28,036 keluarga Pak Kang? 1004 01:18:28,620 --> 01:18:29,830 Seo Mok-ha kaki tangan. 1005 01:18:29,913 --> 01:18:31,915 Dia tahu mereka mengubah identitas. 1006 01:18:32,040 --> 01:18:33,166 Kau tak paham situasi? 1007 01:18:33,250 --> 01:18:35,877 Kubilang kita harus segera menangani ini. 1008 01:18:35,961 --> 01:18:38,797 Jangan mengasihani atau bersimpati padanya juga. 1009 01:18:39,297 --> 01:18:40,716 Ini juga yang aku mau. 1010 01:18:41,466 --> 01:18:43,969 Putuskan hubunganmu dengan keluarga kami. 1011 01:18:48,724 --> 01:18:50,726 Terjemahan subtitle oleh Sudirman Lius