1
00:00:34,078 --> 00:00:37,874
MAESTRA: STRINGS OF TRUTH
2
00:00:40,251 --> 00:00:43,338
TOKOH, TEMPAT, INSTITUSI, ORGANISASI,
PERISTIWA, PEKERJAAN, DAN LAIN-LAINNYA
3
00:00:43,421 --> 00:00:44,923
YANG DIGAMBARKAN DI DRAMA INI FIKTIF
4
00:00:45,840 --> 00:00:47,091
{\an8}"EPISODE 6"
5
00:00:47,467 --> 00:00:50,303
{\an8}Hari ini kita perdana membawakan
Symphony No. 1 karya Brahms.
6
00:00:50,553 --> 00:00:53,723
{\an8}Brahms butuh bertahun-tahun
untuk menyelesaikan
7
00:00:53,806 --> 00:00:55,016
{\an8}simfoni ini.
8
00:00:55,266 --> 00:00:57,727
{\an8}Ini baru dirilis
setelah dipikirkan matang-matang.
9
00:00:57,936 --> 00:00:59,395
{\an8}Karena itu, simfoni ini megah,
10
00:00:59,812 --> 00:01:03,024
{\an8}rumit, dan kompleks.
11
00:01:03,483 --> 00:01:06,110
{\an8}Untuk konser nanti, aku ingin menambahkan
12
00:01:06,194 --> 00:01:09,030
{\an8}lebih banyak unsur dramatis
pada musik yang sudah dramatis ini.
13
00:01:09,822 --> 00:01:11,407
{\an8}Mari kita mulai.
14
00:01:29,133 --> 00:01:30,176
Yoseop.
15
00:01:31,135 --> 00:01:32,428
Langkah kaki raksasa!
16
00:01:34,264 --> 00:01:36,432
Bagus. Tempo!
17
00:01:43,356 --> 00:01:44,899
Lebih intens!
18
00:02:11,884 --> 00:02:12,927
Bu Seeum.
19
00:02:30,612 --> 00:02:32,238
Bu Seeum, kau baik-baik saja?
20
00:03:25,208 --> 00:03:27,043
Sepertinya tak ada kebakaran.
21
00:03:27,585 --> 00:03:29,420
Lantas, kenapa penyiramnya menyala?
22
00:03:29,504 --> 00:03:31,923
Padahal, sudah ada banyak masalah,
malah ditambah ini!
23
00:03:32,090 --> 00:03:35,343
Lihatlah airnya! Seperti disemprot saja!
24
00:03:36,469 --> 00:03:38,429
- Kau tak apa-apa?
- Benar-benar kacau.
25
00:03:59,409 --> 00:04:00,660
- Inhan.
- Ya?
26
00:04:00,743 --> 00:04:03,037
- Tolong hubungi teknisi instrumen.
- Baik.
27
00:04:03,121 --> 00:04:04,580
Periksa instrumen kalian
28
00:04:04,664 --> 00:04:07,667
dan serahkan
yang rusak lebih dahulu ke teknisi.
29
00:04:07,792 --> 00:04:09,460
Bu Seeum, kau baik-baik saja?
30
00:04:09,585 --> 00:04:13,089
Tentu saja.
Luna, cepat periksa alat musik dawai.
31
00:04:13,464 --> 00:04:15,717
- Baik.
- Apa yang terjadi?
32
00:04:16,467 --> 00:04:18,553
Pak Jeon, tolong matikan penyiramnya.
33
00:04:18,720 --> 00:04:20,430
Ya, tentu.
34
00:04:20,513 --> 00:04:22,682
- Tolong berikan mereka handuk kering.
- Baik.
35
00:04:24,475 --> 00:04:26,185
Pak Park, kau baik-baik saja?
36
00:04:26,269 --> 00:04:28,229
Aku baik. Instrumennya yang kucemaskan.
37
00:04:29,605 --> 00:04:31,566
Yoseop, apa timpani-nya tak apa-apa?
38
00:04:31,733 --> 00:04:34,318
Entahlah. Kelihatannya cukup parah.
39
00:04:35,445 --> 00:04:36,571
Seeum?
40
00:05:08,603 --> 00:05:09,687
Seeum?
41
00:05:16,152 --> 00:05:17,195
Seeum.
42
00:05:23,326 --> 00:05:25,453
Bagaimana kau...
43
00:05:38,508 --> 00:05:41,803
Ibumu ingin bertemu denganmu.
44
00:05:44,472 --> 00:05:45,765
Ibunya Seeum?
45
00:05:46,516 --> 00:05:48,017
Apa itu Bae Junghwa?
46
00:05:52,939 --> 00:05:55,066
Apa yang terjadi di sini?
47
00:06:07,537 --> 00:06:08,955
Biola itu.
48
00:06:20,466 --> 00:06:24,637
Seeum, kenapa biolanya seperti itu?
49
00:06:25,972 --> 00:06:29,976
Itu basah. Biolanya basah kuyup.
50
00:06:32,353 --> 00:06:34,313
Bu, ayo kembali ke rumah sakit.
51
00:06:36,023 --> 00:06:37,066
Seeum!
52
00:06:38,526 --> 00:06:40,403
Aku tak mau ke rumah sakit.
53
00:06:41,779 --> 00:06:42,864
Aku tak mau.
54
00:06:45,950 --> 00:06:48,286
Ayo. Ibu harus ke rumah sakit.
55
00:06:59,797 --> 00:07:01,173
Seeum!
56
00:07:16,230 --> 00:07:18,983
Kau bakal kena.
57
00:07:20,651 --> 00:07:21,694
Tolong jangan.
58
00:07:22,695 --> 00:07:23,696
Ibu.
59
00:07:32,413 --> 00:07:34,790
- Junghwa!
- Ibu.
60
00:07:35,499 --> 00:07:36,834
- Cepat telepon 911.
- Oke.
61
00:07:37,251 --> 00:07:38,461
Ibu!
62
00:07:41,005 --> 00:07:42,048
Ibu.
63
00:07:50,264 --> 00:07:51,432
Kami butuh keluarganya.
64
00:07:53,351 --> 00:07:54,352
Ya.
65
00:07:54,518 --> 00:07:55,645
Kau ikut, 'kan?
66
00:07:58,606 --> 00:08:00,274
Kau tak akan ikut?
67
00:08:02,109 --> 00:08:03,110
Aku saja.
68
00:08:06,072 --> 00:08:07,114
Apa?
69
00:08:09,283 --> 00:08:10,534
Aku keluarga.
70
00:08:11,452 --> 00:08:13,913
Secara hukum, aku keluarga dekatnya.
71
00:08:15,456 --> 00:08:18,084
Biar aku saja. Tolong urus para anggota.
72
00:08:20,878 --> 00:08:22,964
AMBULANS 911
73
00:09:04,171 --> 00:09:07,758
Ibunya Seeum tampak linglung.
74
00:09:08,175 --> 00:09:10,803
Ya, 'kan? Apa itu penyakit Alzheimer?
75
00:09:11,095 --> 00:09:14,056
Dia memanggil Luna "Seeum", 'kan?
76
00:09:15,766 --> 00:09:17,351
Bae Junghwa
77
00:09:17,852 --> 00:09:20,688
dahulu seorang violis terkenal.
78
00:09:20,980 --> 00:09:23,065
Bukankah dia tiba-tiba menghilang?
79
00:09:25,443 --> 00:09:28,279
- Apa?
- Kau kenal dekat dengannya, 'kan?
80
00:09:28,654 --> 00:09:32,116
Pak Park, kau hanya memakai biola Pak Cha.
81
00:09:34,160 --> 00:09:39,040
Rumornya, dia sakit.
82
00:09:39,957 --> 00:09:41,500
Tapi kenapa Profesor Kim
83
00:09:41,584 --> 00:09:44,837
membawa ibu mertuanya yang sakit ke sini?
84
00:09:45,463 --> 00:09:47,339
Bukankah itu aneh?
85
00:09:47,631 --> 00:09:48,632
Memang aneh.
86
00:09:49,592 --> 00:09:52,678
Selain itu, aku mencemaskan biola Luna.
87
00:09:53,220 --> 00:09:55,598
Biolanya basah dan dilempar ke lantai.
88
00:10:22,708 --> 00:10:25,294
PUSAT PERAWATAN LANSIA CHUNG EUN
89
00:10:59,328 --> 00:11:00,454
Nn. Cha?
90
00:11:04,667 --> 00:11:08,712
Ibumu sudah lama menunggumu menjenguknya.
91
00:11:10,589 --> 00:11:13,843
Waktunya sudah tidak banyak.
92
00:11:19,557 --> 00:11:20,766
Aku mau bertanya.
93
00:11:22,768 --> 00:11:26,939
Apa gejala awal penyakit ini?
94
00:11:28,065 --> 00:11:30,860
Sejak lahir, gejala penderitanya berbeda.
95
00:11:31,485 --> 00:11:36,198
Persentase pasien Remington yang lahir
dengan indra tajam sangat tinggi.
96
00:11:37,616 --> 00:11:39,994
Jadi, banyak dari mereka
yang menjadi artis.
97
00:11:41,579 --> 00:11:45,624
Tapi perlahan,
semua indra itu mulai tumpul.
98
00:11:46,167 --> 00:11:48,210
Pada akhirnya, indra dan saraf
99
00:11:48,794 --> 00:11:51,964
berhenti berfungsi
seperti yang kita inginkan.
100
00:11:58,387 --> 00:12:02,600
Semua anugerah yang didapatkan sejak lahir
direnggut dalam sekejap.
101
00:12:03,976 --> 00:12:07,438
Makanya para pasien penyakit itu
merasakan frustrasi yang lebih dalam.
102
00:12:07,813 --> 00:12:08,814
Khususnya,
103
00:12:09,148 --> 00:12:12,985
saat mereka kehilangan ingatan
dan mulai bersikap kasar,
104
00:12:13,986 --> 00:12:15,571
di situlah kesulitannya.
105
00:12:16,405 --> 00:12:19,992
Terutama karena orang terdekat mereka
106
00:12:20,576 --> 00:12:22,203
harus melihat kondisi mereka seperti itu.
107
00:12:23,829 --> 00:12:25,873
Mati kau!
108
00:12:27,416 --> 00:12:29,668
Kau monster. Kau harus mati!
109
00:12:31,754 --> 00:12:32,796
Matilah.
110
00:13:41,782 --> 00:13:44,326
Mobilmu tak di sini
karena kau ke sini dengan ambulans.
111
00:13:57,423 --> 00:13:58,882
Silakan, Maestra.
112
00:14:02,428 --> 00:14:03,470
Tak usah.
113
00:14:05,055 --> 00:14:06,056
Maestra,
114
00:14:06,849 --> 00:14:10,561
ini sudah larut,
jadi tak mungkin bisa dapat taksi.
115
00:14:11,895 --> 00:14:13,564
Biarkan aku mengantarmu.
116
00:14:36,170 --> 00:14:39,715
Jadi, mau kau apakan si bajingan itu?
117
00:14:42,509 --> 00:14:45,471
Jika kau mau, aku bisa mengasingkannya,
118
00:14:45,554 --> 00:14:47,389
menghajarnya,
119
00:14:47,473 --> 00:14:49,558
atau bahkan membunuhnya.
120
00:14:49,641 --> 00:14:51,935
Apa pun keinginanmu, katakan saja.
121
00:14:55,522 --> 00:14:57,024
Jangan lakukan apa pun.
122
00:15:01,028 --> 00:15:02,488
Biar kuurus sendiri.
123
00:15:44,947 --> 00:15:47,699
Kau bakal kena.
124
00:16:29,658 --> 00:16:32,244
Ada apa? Semua tembakanmu memeleset.
125
00:16:34,913 --> 00:16:36,623
Yang ingin kutembak tak ada di sini.
126
00:17:00,355 --> 00:17:01,690
Tenang, Yura.
127
00:17:01,857 --> 00:17:04,318
Kau tahu proyeknya sudah berjalan, 'kan?
128
00:17:04,776 --> 00:17:07,738
Jika kita harus hentikan,
akan ada konsekuensinya.
129
00:17:08,155 --> 00:17:11,283
Pokoknya, aku akan membuat
film dokumenter itu.
130
00:17:42,022 --> 00:17:43,273
Aku pulang.
131
00:17:48,362 --> 00:17:50,948
- Keluar.
- Kau mengusirku? Tidak baik begitu.
132
00:17:51,114 --> 00:17:52,282
Keluar sekarang.
133
00:17:54,618 --> 00:17:58,914
Semua orang pasti ingin tahu
apa yang tak beres dengan ibumu.
134
00:18:00,290 --> 00:18:03,544
Aku bisa memberikan mereka jawabannya.
135
00:18:10,259 --> 00:18:12,302
Aku mengirimimu draf film dokumenter kita.
136
00:18:12,386 --> 00:18:14,096
Tolong cek surelmu.
137
00:18:14,638 --> 00:18:16,139
Aku sudah sampaikan kau ikut.
138
00:18:16,890 --> 00:18:20,561
Aku kehilangan pekerjaan gara-gara kau,
jadi aku mengharapkan kerja samamu.
139
00:18:23,647 --> 00:18:24,648
Kenapa?
140
00:18:25,107 --> 00:18:28,360
Kau tak mampu melakukan apa pun
tanpa bantuanku?
141
00:18:32,197 --> 00:18:34,449
Ternyata aku tak mampu.
142
00:18:35,367 --> 00:18:37,619
Semua privilese
yang berasal dari ketenaranmu...
143
00:18:38,870 --> 00:18:42,958
sangat berat untuk kulepaskan.
144
00:18:46,670 --> 00:18:50,757
Kau harus, sebagaimana aku melepasmu.
145
00:18:52,926 --> 00:18:54,011
Seeum.
146
00:18:56,555 --> 00:18:59,933
Bukan hanya cinta yang mengikat kita.
147
00:19:01,184 --> 00:19:05,063
Hidup sebagai partner
sepertinya bukan ide yang buruk, 'kan?
148
00:19:10,152 --> 00:19:11,236
Kau sudah lihat sendiri.
149
00:19:12,487 --> 00:19:14,740
Aku bukan sekadar
melontarkan ancaman kosong.
150
00:19:39,097 --> 00:19:40,349
Nn. Cha.
151
00:19:43,644 --> 00:19:44,686
Ya.
152
00:19:45,312 --> 00:19:46,480
Kita sudah sampai.
153
00:19:51,652 --> 00:19:52,819
Semua baik-baik saja?
154
00:19:53,779 --> 00:19:54,946
Ya, semuanya baik.
155
00:19:59,910 --> 00:20:00,911
Terima kasih.
156
00:20:17,844 --> 00:20:20,305
{\an8}KANTOR PEMIMPIN KONSER
157
00:21:49,561 --> 00:21:50,562
Pak Jeon!
158
00:21:50,687 --> 00:21:52,773
Apa kata perusahaan asuransi?
159
00:21:53,356 --> 00:21:54,900
Karena itu asuransi kebakaran,
160
00:21:55,025 --> 00:21:58,779
jadi tak ditanggung karena bukan api
yang menyalakan alat penyiramnya.
161
00:21:58,904 --> 00:22:01,990
Kenapa? Kita punya asuransi.
162
00:22:02,073 --> 00:22:04,242
Asuransi yang kita pakai
163
00:22:04,367 --> 00:22:05,619
tak menanggung ini.
164
00:22:05,994 --> 00:22:08,497
Itu tak berfungsi dengan baik
karena sistemnya sudah kuno.
165
00:22:08,789 --> 00:22:10,707
Mereka selalu saja mencari alasan.
166
00:22:10,832 --> 00:22:13,251
Mengapa ada orang yang mau pakai asuransi?
167
00:22:13,710 --> 00:22:15,212
- Pak Jeon.
- Apa?
168
00:22:15,378 --> 00:22:18,840
Ada masalah yang lebih besar.
Kerusakan instrumennya...
169
00:22:26,473 --> 00:22:27,557
Ratusan juta won?
170
00:22:28,099 --> 00:22:29,476
Hanya untuk instrumen saja?
171
00:22:30,018 --> 00:22:32,979
Dan itu hanya biaya perbaikan,
bukan untuk membeli yang baru?
172
00:22:34,397 --> 00:22:37,692
Ini terlalu berlebihan
untuk menunggu ruang latihan diperbaiki.
173
00:22:38,026 --> 00:22:39,069
Serius.
174
00:22:39,194 --> 00:22:41,655
Siapa sangka
dia bakal menyewa aula konser?
175
00:22:41,947 --> 00:22:44,241
Seeum patut dipuji.
176
00:22:44,574 --> 00:22:47,369
Apa ini karena musik kita
sama seperti musik orkestra kota?
177
00:22:47,786 --> 00:22:49,704
Mereka juga membawakan Symphony No. 1.
178
00:22:50,121 --> 00:22:52,457
Rumornya, Seeum sengaja melakukannya.
179
00:22:52,958 --> 00:22:54,125
Agar orang tertarik.
180
00:22:55,460 --> 00:22:56,503
- Yah...
- Halo.
181
00:22:56,586 --> 00:22:58,213
Aku tak heran dia begitu.
182
00:22:58,338 --> 00:22:59,339
Halo.
183
00:23:07,305 --> 00:23:08,890
Lihatlah biolanya.
184
00:23:09,015 --> 00:23:10,767
Itu pasti sewaan.
185
00:23:13,562 --> 00:23:15,063
Kau punya biola cadangan?
186
00:23:16,565 --> 00:23:18,275
Ini sewaan.
187
00:23:22,988 --> 00:23:25,198
Seharusnya kau sewa yang lebih mahal.
188
00:23:25,782 --> 00:23:27,742
Bagaimana kau bisa tampil dengan itu?
189
00:23:28,535 --> 00:23:31,538
Manfaatkanlah kesempatan ini
untuk membeli biola baru.
190
00:23:32,497 --> 00:23:34,291
Lagi pula, kau pemimpin konser.
191
00:23:38,837 --> 00:23:40,088
Aku berencana begitu.
192
00:23:55,228 --> 00:23:56,271
Halo.
193
00:23:56,771 --> 00:23:57,772
- Halo.
- Baiklah.
194
00:24:00,609 --> 00:24:03,486
Kita dapat masalah sebelumnya
gara-gara alat penyiram itu,
195
00:24:04,112 --> 00:24:08,158
tapi tanggal konser kita sudah ditentukan,
jadi kita harus terus berlatih.
196
00:24:08,867 --> 00:24:12,871
Tapi kita bisa berlatih di atas panggung
dan itu bagus, bukan?
197
00:24:13,663 --> 00:24:14,706
Baiklah.
198
00:24:15,040 --> 00:24:16,833
Irama pertama Symphony No. 1.
199
00:24:18,168 --> 00:24:19,502
Semuanya fokus. Mari kita mulai.
200
00:24:31,181 --> 00:24:32,599
Lebih intens.
201
00:24:56,289 --> 00:24:59,292
Kenapa hari ini amburadul?
202
00:24:59,709 --> 00:25:02,921
Murid SD bisa lebih baik dari ini.
203
00:25:05,757 --> 00:25:08,843
Kau tahu instrumen kami rusak.
204
00:25:09,135 --> 00:25:10,679
Seharusnya kau lebih pengertian.
205
00:25:13,598 --> 00:25:15,934
Itukah yang akan kau katakan
kepada penonton?
206
00:25:16,893 --> 00:25:19,145
- Bukan itu maksudku...
- Kita profesional.
207
00:25:19,479 --> 00:25:21,773
Jika kau mau membuat alasan
seperti amatir,
208
00:25:21,856 --> 00:25:24,359
untuk apa kita menetapkan harga
untuk pertunjukan ini?
209
00:25:25,068 --> 00:25:28,196
Setidaknya, jangan sampai kita malu
sudah menetapkan harga.
210
00:25:29,489 --> 00:25:32,158
Dari awal. Selayaknya profesional.
211
00:25:32,325 --> 00:25:34,285
Empat, lima, enam.
212
00:25:51,011 --> 00:25:52,053
Suhyeon.
213
00:25:52,887 --> 00:25:54,222
Pemenggalan dari awal.
214
00:25:54,305 --> 00:25:56,516
Harus terus dimainkan
dengan legato yang keras.
215
00:25:56,599 --> 00:25:58,143
Kenapa napasmu sangat pendek?
216
00:26:00,437 --> 00:26:01,521
Maaf.
217
00:26:01,813 --> 00:26:04,482
Minjun, napasmu juga tak beraturan.
218
00:26:12,282 --> 00:26:14,367
Kalian berdua, tolong atur napas kalian.
219
00:26:15,452 --> 00:26:16,619
Sekali lagi.
220
00:26:17,704 --> 00:26:19,664
Empat, lima, mulai!
221
00:26:22,042 --> 00:26:25,920
Sepertinya Seeum sangat keras hari ini.
222
00:26:32,635 --> 00:26:33,845
Kau harus hentikan.
223
00:26:34,137 --> 00:26:36,514
Tak apa-apa, Minho.
224
00:26:36,639 --> 00:26:40,435
Mengganti alat penyiram itu wajar,
tapi menanggung biaya instrumen itu
225
00:26:41,311 --> 00:26:42,771
agak berlebihan.
226
00:26:44,773 --> 00:26:47,067
Apa ini karena Seeum?
227
00:26:53,782 --> 00:26:56,076
Sekarang siapa yang berlebihan?
228
00:27:00,872 --> 00:27:01,915
Maaf.
229
00:27:10,757 --> 00:27:11,883
Sampai jumpa besok.
230
00:27:39,953 --> 00:27:43,414
Kenapa kau tiba-tiba
menginginkan biola lamamu?
231
00:27:43,706 --> 00:27:45,083
Mau kuberikan kepada seseorang.
232
00:27:46,918 --> 00:27:50,255
Kau mau berikan kepada siapa?
Ayahmu khusus membuatkan itu untukmu.
233
00:27:51,005 --> 00:27:52,882
Aku sangat ingin memberikannya
kepada seseorang.
234
00:27:54,425 --> 00:27:55,510
Apakah boleh, Ayah?
235
00:27:57,011 --> 00:27:59,889
Boleh. Ayah yakin dia layak menerimanya.
236
00:28:00,473 --> 00:28:02,475
Senang bisa melihat ini
237
00:28:02,600 --> 00:28:05,728
berada di tangan pemilik baru
daripada hanya mengumpulkan debu.
238
00:28:07,105 --> 00:28:08,606
Terima kasih atas pengertian Ayah.
239
00:28:10,024 --> 00:28:12,944
Ayah gampang luluh jika menyangkut Seeum.
240
00:28:16,239 --> 00:28:18,783
Ada yang ingin kukatakan.
241
00:28:25,790 --> 00:28:26,958
Ada apa?
242
00:28:27,667 --> 00:28:30,628
Kenapa serius begini?
Hentikan, aku jadi takut.
243
00:28:35,717 --> 00:28:36,968
Aku ingin bercerai.
244
00:28:39,554 --> 00:28:40,972
Apa maksudmu?
245
00:28:42,891 --> 00:28:44,142
Itu keinginanku.
246
00:28:56,362 --> 00:28:58,239
{\an8}TOKO MUSIK SEEUM
247
00:29:35,109 --> 00:29:38,071
Manfaatkanlah kesempatan ini
untuk membeli biola baru.
248
00:29:38,321 --> 00:29:40,114
Lagi pula, kau pemimpin konser.
249
00:29:49,040 --> 00:29:50,041
{\an8}PINJAMAN
250
00:29:52,669 --> 00:29:54,921
BANK U, BANK DONGHAENG
251
00:30:03,513 --> 00:30:05,974
- Aku kurang yakin soal ini.
- Masa?
252
00:30:06,266 --> 00:30:08,101
- Kau tak suka?
- Yang ini tidak.
253
00:30:08,977 --> 00:30:10,603
- Yang ini.
- Yang ini bagus.
254
00:30:11,312 --> 00:30:12,563
Kurasa akan cocok untukmu.
255
00:30:14,023 --> 00:30:15,275
Hai.
256
00:30:16,067 --> 00:30:17,485
Halo, Calon Adik Ipar.
257
00:30:17,568 --> 00:30:19,570
Sudah panggil begitu? Itu terdengar aneh.
258
00:30:19,821 --> 00:30:21,864
Tak apa-apa. Dia harus terbiasa.
259
00:30:22,073 --> 00:30:23,116
Begitu?
260
00:30:24,200 --> 00:30:25,827
Kau tak kerja hari ini?
261
00:30:26,160 --> 00:30:28,162
Sudah kubilang
kami mau beli gaun pernikahan.
262
00:30:30,415 --> 00:30:31,582
Kau mau berangkat?
263
00:30:32,875 --> 00:30:34,168
- Ya.
- Oke.
264
00:30:35,586 --> 00:30:37,005
- Yang ini bagus, 'kan?
- Ya.
265
00:30:38,047 --> 00:30:39,215
Yang ini tidak.
266
00:30:39,424 --> 00:30:41,801
Kak Haena, apa kau punya uang...
267
00:30:43,094 --> 00:30:44,387
Apa?
268
00:30:47,140 --> 00:30:48,975
- Lupakan saja.
- Ada apa?
269
00:30:49,642 --> 00:30:50,643
Tak ada apa-apa.
270
00:30:57,317 --> 00:30:58,860
CHA SEEUM
271
00:31:01,904 --> 00:31:05,199
Maaf, ya. Ibuku mungkin membuatmu takut.
272
00:31:06,909 --> 00:31:08,828
Tak apa-apa.
273
00:31:09,537 --> 00:31:11,331
Ibumu sakit.
274
00:31:11,998 --> 00:31:13,207
Aku maklum.
275
00:31:16,711 --> 00:31:18,963
Apa kau baik-baik saja?
276
00:31:22,300 --> 00:31:23,301
Ya.
277
00:31:25,678 --> 00:31:28,139
Sebagai permintaan maaf,
aku punya sesuatu untukmu.
278
00:31:35,730 --> 00:31:37,148
Dahulu ini milikku.
279
00:31:40,234 --> 00:31:41,652
Ayahku membuatnya untukku.
280
00:31:47,283 --> 00:31:49,911
Aku tak tahu harus bilang apa...
281
00:31:52,455 --> 00:31:55,541
Suaranya bakal lebih padat
daripada yang baru yang perlu diutak-atik.
282
00:31:55,666 --> 00:31:57,210
Nadanya sudah berkembang.
283
00:31:59,504 --> 00:32:00,713
Terima kasih.
284
00:32:02,215 --> 00:32:04,092
Aku sangat berterima kasih.
285
00:32:11,724 --> 00:32:12,850
Ya?
286
00:32:15,520 --> 00:32:17,563
Ada kiriman dari Cha Seeum.
287
00:32:21,651 --> 00:32:23,653
Ini juga.
288
00:32:26,280 --> 00:32:27,365
Selamat siang.
289
00:32:31,786 --> 00:32:34,831
Surat permohonan akan segera dikirim.
Aku sudah memulai proses perceraian.
290
00:32:34,997 --> 00:32:36,624
Kau harus mencari pengacara.
291
00:32:51,639 --> 00:32:54,600
Tak ada jawaban. Silakan tinggalkan pesan...
292
00:33:05,361 --> 00:33:06,362
Bermasalah?
293
00:33:07,780 --> 00:33:09,574
Yang benar saja.
294
00:33:09,949 --> 00:33:13,744
Omong kosong dari mana ini, Pak Shin?
295
00:33:14,245 --> 00:33:15,746
Kudengar repertoar
296
00:33:16,164 --> 00:33:18,833
untuk konser ini sama seperti
repertoar orkestra kota.
297
00:33:19,250 --> 00:33:23,004
Di Korea,
interpretasi mereka tentang Brahms
298
00:33:23,129 --> 00:33:27,049
jauh lebih diakui
daripada interpretasi Seeum.
299
00:33:27,967 --> 00:33:29,510
Itu pendapatku...
300
00:33:29,594 --> 00:33:31,429
Tetap harus dilihat lebih dahulu.
301
00:33:31,846 --> 00:33:33,222
Begitu konser ini selesai,
302
00:33:33,681 --> 00:33:36,809
kau akan lihat kenapa orang
mengelukan Seeum.
303
00:33:37,685 --> 00:33:38,811
Cha Seeum.
304
00:33:39,687 --> 00:33:43,107
Tak pernah ada hari yang damai
sejak dia bergabung sebagai konduktor.
305
00:33:43,608 --> 00:33:46,736
Kau punya pemimpin konser baru,
konser pertamanya dibatalkan,
306
00:33:47,278 --> 00:33:53,701
dan rumor perselingkuhan suaminya.
Memalukan sekali.
307
00:33:53,784 --> 00:33:55,912
Sebagai reporter,
kau harus memastikan fakta
308
00:33:55,995 --> 00:33:57,622
sebelum melontarkannya.
309
00:33:58,206 --> 00:34:01,709
Aku hanya menyampaikan omongan orang lain...
310
00:34:02,752 --> 00:34:05,838
Aku bukan ingin bersombong,
tapi tahukah kau berapa
311
00:34:06,172 --> 00:34:08,257
kenaikan tiket kami
312
00:34:08,341 --> 00:34:09,550
sejak Seeum bergabung?
313
00:34:10,927 --> 00:34:12,094
Berapa?
314
00:34:12,220 --> 00:34:14,430
Sesuai janji Seeum, itu...
315
00:34:17,183 --> 00:34:18,684
- Ada apa?
- Pak Jeon?
316
00:34:20,645 --> 00:34:22,522
- Pak Jeon?
- Kenaikan tiket...
317
00:34:22,647 --> 00:34:23,814
Sebentar.
318
00:34:30,613 --> 00:34:31,614
Apa...
319
00:34:31,739 --> 00:34:34,116
IBU CHA SEEUM, BAE JUNGHWA,
MENGIDAP REMINGTON
320
00:34:34,200 --> 00:34:35,243
Apa-apaan...
321
00:34:38,746 --> 00:34:40,206
Segera hapus.
322
00:34:40,331 --> 00:34:42,458
Kenapa artikel ini bisa terbit?
323
00:34:42,542 --> 00:34:44,502
- Hapus sekarang.
- Baik, Pak.
324
00:34:59,684 --> 00:35:02,937
Kau sudah baca artikelnya?
Katanya Seeum punya penyakit keturunan.
325
00:35:03,062 --> 00:35:04,397
Gila, bukan?
326
00:35:04,522 --> 00:35:07,149
Seeum belum mengidapnya.
327
00:35:07,358 --> 00:35:09,151
Ibunyalah yang sakit.
328
00:35:09,569 --> 00:35:13,114
Jika kemungkinan mengidapnya 50%,
siapa yang tahu?
329
00:35:13,489 --> 00:35:15,324
Mungkin dia sembunyikan dari kita.
330
00:35:17,368 --> 00:35:22,039
Katanya tubuh mulai kaku
dan kemampuan kognitif menurun.
331
00:35:22,456 --> 00:35:25,918
Artikel ini mungkin benar, ya?
332
00:35:27,253 --> 00:35:28,296
Entahlah.
333
00:35:30,756 --> 00:35:33,092
Kalian sedang apa? Waktunya berlatih.
334
00:35:37,388 --> 00:35:40,099
Begini, kami...
335
00:35:41,100 --> 00:35:43,811
Kau sudah baca artikelnya?
336
00:35:55,281 --> 00:35:57,116
Kau ingin aku membacanya, 'kan?
337
00:36:13,716 --> 00:36:14,925
Terima kasih.
338
00:36:16,093 --> 00:36:18,638
Baiklah. Mari kita berlatih.
339
00:36:19,889 --> 00:36:23,434
Seeum, ada masalah. Ada reporter...
340
00:36:25,478 --> 00:36:26,771
Reporter...
341
00:36:29,482 --> 00:36:32,818
Tolonglah, kalian tak boleh di sini.
Kalian harus pergi.
342
00:36:32,985 --> 00:36:35,571
Aku janji kami akan mengirimkan
pernyataan resmi.
343
00:36:36,030 --> 00:36:37,073
Baik, kami mengerti.
344
00:36:38,074 --> 00:36:39,075
- Jadi...
- Apa kalian
345
00:36:39,241 --> 00:36:40,451
ingin menemuiku?
346
00:36:40,534 --> 00:36:42,912
Seeum! Apa berita hari ini benar?
347
00:36:44,121 --> 00:36:46,415
Seeum, kau sudah menjalani tes Remington?
348
00:36:50,211 --> 00:36:54,590
Itu benar. Ibuku mengidap Remington.
349
00:36:54,757 --> 00:36:57,385
Artinya kemungkinan
aku bisa mengidapnya 50%.
350
00:36:58,552 --> 00:37:00,513
Kau bisa memimpin orkestra
jika mengidap Remington?
351
00:37:00,638 --> 00:37:03,891
Mungkin tidak,
tapi aku masih sangat sehat.
352
00:37:04,558 --> 00:37:07,103
Kau sudah menjalani tes?
Bukankah itu berbahaya?
353
00:37:07,645 --> 00:37:11,315
Jika aku mulai merasakan gejala apa pun,
aku akan mundur secara sukarela.
354
00:37:13,109 --> 00:37:15,277
Kenapa ini jadi masalah?
355
00:37:15,695 --> 00:37:17,530
Aku bukannya mengidap penyakit itu.
356
00:37:17,655 --> 00:37:20,366
Aku tak menyangka
ini menyebabkan kehebohan.
357
00:37:20,658 --> 00:37:22,368
Tapi jika kemungkinannya 50%...
358
00:37:22,451 --> 00:37:24,745
Siapa pun bisa sakit,
359
00:37:25,371 --> 00:37:28,124
terlepas itu penyakit keturunan
atau bukan.
360
00:37:28,416 --> 00:37:31,293
Dari segi kemungkinan,
semua orang di sini bisa mengalaminya
361
00:37:31,460 --> 00:37:33,629
karena tak ada yang tahu masa depan.
362
00:37:36,465 --> 00:37:38,884
Kurasa jawabanku sudah cukup hari ini.
363
00:37:39,009 --> 00:37:40,136
- Terima kasih.
- Seeum!
364
00:37:52,732 --> 00:37:53,774
Seeum!
365
00:37:55,776 --> 00:37:57,653
- Ayo bicara.
- Tak perlu.
366
00:37:57,903 --> 00:38:01,240
Aku takut kau akan membuat kesimpulan
yang salah. Bukan aku pelakunya.
367
00:38:02,324 --> 00:38:04,368
Aku tahu kau mungkin tak memercayaiku.
368
00:38:05,828 --> 00:38:08,581
Jika aku jadi kau,
aku pun akan berpikiran sama.
369
00:38:09,498 --> 00:38:10,750
Tapi sungguh bukan aku.
370
00:38:15,379 --> 00:38:16,630
Hei, apa kabar?
371
00:38:22,762 --> 00:38:24,221
Kau pasti cari mati, ya.
372
00:38:25,765 --> 00:38:26,766
Apa?
373
00:38:26,891 --> 00:38:29,393
KVN yang pertama merilis artikel itu.
374
00:38:29,518 --> 00:38:31,312
Kau bahkan tak memberitahuku lebih dahulu.
375
00:38:31,520 --> 00:38:32,521
Bukan...
376
00:38:32,688 --> 00:38:34,398
Aku bisa menarik semua iklanku, 'kan?
377
00:38:34,940 --> 00:38:36,192
Kau tak bisa.
378
00:38:41,322 --> 00:38:42,823
Kau keliru menyalahkan orang.
379
00:38:50,414 --> 00:38:52,792
Aku tahu bukan kau.
380
00:38:57,338 --> 00:38:58,881
Akulah pelakunya.
381
00:39:02,343 --> 00:39:03,385
Apa?
382
00:39:03,552 --> 00:39:07,848
Aku memanfaatkanmu.
Nah, kau mau apa sekarang?
383
00:39:09,183 --> 00:39:12,895
Ibumu... Kenapa kau tega...
384
00:39:13,145 --> 00:39:15,481
Bukankah kau yang membawa ibuku kemari?
385
00:39:21,278 --> 00:39:23,948
Enyahlah dari sini dan dari hidupku.
386
00:39:46,303 --> 00:39:49,598
Seeum yang memintaku
menerbitkan artikel itu.
387
00:39:50,933 --> 00:39:52,017
Apa?
388
00:39:52,226 --> 00:39:55,104
Jangan lakukan apa pun.
Biar kuurus sendiri.
389
00:39:57,022 --> 00:39:58,107
Jadi, itu maksudnya.
390
00:40:07,116 --> 00:40:08,409
SEUM, MUSIK SELURUH DUNIA
391
00:40:08,492 --> 00:40:09,910
Ayah, aku datang.
392
00:40:12,454 --> 00:40:13,497
Seeum.
393
00:40:20,880 --> 00:40:22,923
Kenapa kau ke sini larut begini?
394
00:40:24,133 --> 00:40:25,426
Tuangkan untukku juga.
395
00:40:28,137 --> 00:40:29,179
Baiklah.
396
00:40:34,560 --> 00:40:35,728
Biar kutuangkan.
397
00:40:59,126 --> 00:41:00,127
Maaf, ya.
398
00:41:04,590 --> 00:41:06,592
Kau tak perlu minta maaf.
399
00:41:07,009 --> 00:41:08,260
Ayahlah yang harus minta maaf.
400
00:41:10,179 --> 00:41:14,767
Andai Ayah tak pergi ke rumah sakit
dengan Phil hari itu...
401
00:41:17,102 --> 00:41:18,187
Ini salah Ayah...
402
00:41:18,270 --> 00:41:20,105
Tidak, jangan berpikir begitu.
403
00:41:25,694 --> 00:41:26,987
Maafkan Ayah.
404
00:41:29,615 --> 00:41:32,534
Aku jadi lega setelah mengungkapkannya.
405
00:41:33,118 --> 00:41:35,537
Lagi pula, itu bukan masalah besar.
406
00:41:39,416 --> 00:41:41,168
Sini, kutuangkan lagi.
407
00:42:05,275 --> 00:42:06,986
Tak ada jawaban.
408
00:42:07,069 --> 00:42:09,113
Silakan tinggalkan pesan setelah nada ini.
409
00:42:09,238 --> 00:42:10,322
KIM PHIL
410
00:42:10,406 --> 00:42:12,992
Kenapa dia tak jawab telepon?
Padahal, dia yakin
411
00:42:13,117 --> 00:42:14,326
bisa membujuk Seeum.
412
00:42:15,536 --> 00:42:18,038
Kau pikir aku akan menyerah?
413
00:42:40,602 --> 00:42:42,312
Ke mana dia?
414
00:42:43,814 --> 00:42:46,150
Apa maksudmu
aku tak bisa jadi penata seni?
415
00:42:46,358 --> 00:42:47,776
Maaf, Profesor Kim.
416
00:42:48,444 --> 00:42:49,653
Ada perubahan.
417
00:42:51,447 --> 00:42:52,906
Aku tak habis pikir...
418
00:42:57,911 --> 00:42:59,288
Aku yang melarangnya.
419
00:43:00,164 --> 00:43:01,457
Senang bertemu kau, Pak Yoo.
420
00:43:01,790 --> 00:43:04,043
- Apa kabar?
- Baik.
421
00:43:04,960 --> 00:43:06,128
Silakan duduk.
422
00:43:09,048 --> 00:43:11,216
Lama tak bertemu. Biar kutuangkan minuman.
423
00:43:11,800 --> 00:43:12,801
Ya.
424
00:43:13,093 --> 00:43:15,179
Aku sangat ingin berterima kasih
425
00:43:15,345 --> 00:43:16,597
sudah mengizinkanku mendukung
426
00:43:16,680 --> 00:43:18,432
Festival Musik Internasional Yeonsung.
427
00:43:18,724 --> 00:43:19,767
Mari kutuangkan.
428
00:43:20,434 --> 00:43:21,935
Mulai sekarang,
429
00:43:22,102 --> 00:43:25,230
aku berencana menghalangi
apa pun yang ingin dia lakukan.
430
00:43:25,355 --> 00:43:26,523
Dengan sepenuh hati.
431
00:43:29,902 --> 00:43:32,237
Kenapa kau senekat ini?
432
00:43:35,074 --> 00:43:36,325
Senekat ini?
433
00:43:38,786 --> 00:43:42,081
Andai aku tahu jawabannya,
mungkin aku sudah berhenti sekarang.
434
00:43:44,249 --> 00:43:47,294
- Apa ini lelucon?
- Kau pasti tahu ini bukan lelucon.
435
00:43:52,466 --> 00:43:53,509
Pak Kepala,
436
00:43:54,968 --> 00:43:59,014
mengingat jenis festival itu,
aku tahu beberapa organisasi di AS
437
00:43:59,473 --> 00:44:01,809
yang akan berguna untukmu.
Bekerja bersama Hanphil
438
00:44:01,934 --> 00:44:03,393
juga bisa menguntungkan.
439
00:44:14,905 --> 00:44:18,742
Jika aku mulai merasakan gejala apa pun,
aku akan mundur secara sukarela.
440
00:44:20,035 --> 00:44:22,287
Kenapa ini jadi masalah?
441
00:44:58,991 --> 00:45:00,033
Ya?
442
00:45:08,292 --> 00:45:09,793
Kau masih di sini.
443
00:45:10,294 --> 00:45:11,420
Semua orang sudah pulang.
444
00:45:13,505 --> 00:45:14,882
Kenapa kau masih di sini?
445
00:45:16,592 --> 00:45:20,137
Aku ingin berlatih lagi.
446
00:45:21,555 --> 00:45:25,350
Alunan biolanya indah sekali,
aku sampai lupa waktu.
447
00:45:29,188 --> 00:45:31,231
Jangan terlalu bergantung pada instrumen.
448
00:45:32,274 --> 00:45:33,317
Maaf?
449
00:45:33,734 --> 00:45:36,653
Di panggung, instrumen memang penting,
450
00:45:36,945 --> 00:45:39,156
tapi yang lebih penting adalah pemainnya.
451
00:45:40,032 --> 00:45:43,368
Si musisi yang memainkannya lebih penting
daripada instrumennya.
452
00:45:44,578 --> 00:45:45,913
Intinya,
453
00:45:46,163 --> 00:45:48,248
orkestra terdiri dari sekelompok orang.
454
00:45:48,332 --> 00:45:50,000
Tak bisa hanya mengandalkan instrumen.
455
00:45:52,711 --> 00:45:53,712
Aku mengerti.
456
00:45:56,924 --> 00:45:59,593
Ini ada di wadah biolanya.
457
00:46:15,859 --> 00:46:18,445
Aku tak tahu kenapa bisa ada di situ.
458
00:46:19,821 --> 00:46:23,992
Saat aku belia,
ibuku selalu memakai stilograf.
459
00:46:24,701 --> 00:46:28,622
Aku merasa itu sangat keren
dan memohon agar dia memberikannya padaku.
460
00:46:39,716 --> 00:46:40,801
Bu Seeum.
461
00:46:43,762 --> 00:46:45,138
Aku akan pulang sekarang.
462
00:46:45,889 --> 00:46:47,557
Oke. Hati-hati di jalan.
463
00:47:41,194 --> 00:47:42,237
Ibu.
464
00:47:49,786 --> 00:47:51,496
Aku sudah tak apa-apa.
465
00:47:54,041 --> 00:47:55,042
Apa?
466
00:47:55,834 --> 00:47:59,129
Bu, tadi Ibu sakit.
467
00:47:59,671 --> 00:48:02,090
Ibu akan mendingan
jika kita pergi ke rumah sakit.
468
00:48:04,509 --> 00:48:05,886
Seeum.
469
00:48:08,722 --> 00:48:10,932
Maafkan Ibu...
470
00:48:11,058 --> 00:48:12,684
Aku sungguh tak apa-apa.
471
00:48:13,435 --> 00:48:16,563
Omong-omong,
aku tahu ingin apa untuk kelulusanku.
472
00:48:21,568 --> 00:48:22,694
Apa?
473
00:48:24,738 --> 00:48:25,739
Itu.
474
00:48:29,534 --> 00:48:30,660
Stilograf?
475
00:48:34,915 --> 00:48:35,916
Baiklah.
476
00:48:37,751 --> 00:48:38,877
Nanti Ibu belikan.
477
00:48:39,378 --> 00:48:41,755
Tidak, aku mau yang itu.
Aku mau punya Ibu.
478
00:48:42,881 --> 00:48:47,135
Aku akan segera kuliah di AS,
jadi aku ingin kenang-kenangan dari Ibu.
479
00:48:50,680 --> 00:48:54,434
Ibu pikir kau sudah dewasa,
ternyata kau masih anak-anak.
480
00:48:55,060 --> 00:48:56,269
Tentu saja.
481
00:49:02,901 --> 00:49:03,985
Ini.
482
00:49:33,473 --> 00:49:35,684
AULA KONSER PUSAT SENI HANGANG
483
00:50:04,713 --> 00:50:07,132
PUSAT PERAWATAN LANSIA CHUNG EUN
484
00:50:49,883 --> 00:50:51,176
Maafkan aku, Bu.
485
00:50:55,096 --> 00:50:58,517
Aku tak datang menjenguk
meski aku tahu Ibu ingin bertemu aku.
486
00:51:06,066 --> 00:51:07,067
Aku takut.
487
00:51:08,818 --> 00:51:11,613
Melihat Ibu berubah...
488
00:51:21,706 --> 00:51:25,502
Aku takut aku akan jadi seperti Ibu.
489
00:51:42,811 --> 00:51:44,521
Ibu.
490
00:51:50,193 --> 00:51:52,070
Seeum...
491
00:51:58,994 --> 00:52:00,245
Apa Ibu mengenaliku?
492
00:52:05,041 --> 00:52:06,793
Seeum.
493
00:52:14,092 --> 00:52:15,093
Ya.
494
00:52:18,555 --> 00:52:20,682
Ibu merindukanmu.
495
00:52:30,942 --> 00:52:31,943
Maafkan aku.
496
00:52:42,078 --> 00:52:43,913
Ibu...
497
00:52:44,456 --> 00:52:46,916
Ibu...
498
00:52:50,045 --> 00:52:51,588
minta maaf.
499
00:53:07,771 --> 00:53:09,939
Seeum.
500
00:53:10,106 --> 00:53:15,320
Kau tak akan jadi seperti Ibu.
501
00:53:19,532 --> 00:53:22,327
Jangan sampai kau kena.
502
00:53:24,245 --> 00:53:25,372
Mons...
503
00:53:26,039 --> 00:53:31,211
Jangan biarkan monster itu...
504
00:53:33,046 --> 00:53:35,924
menangkapmu.
505
00:53:38,134 --> 00:53:39,552
Monster itu...
506
00:53:50,063 --> 00:53:51,064
Ibu.
507
00:53:53,441 --> 00:53:54,484
Ibu.
508
00:53:58,697 --> 00:54:00,615
TOMBOL DARURAT
509
00:54:09,249 --> 00:54:13,837
Bunuhlah Ibu, kumohon.
Seeum, tolong Ibu.
510
00:54:21,928 --> 00:54:24,305
Jangan tekan itu!
511
00:54:24,889 --> 00:54:26,891
Jangan tekan itu.
512
00:54:32,522 --> 00:54:34,315
Jangan tekan itu!
513
00:58:03,107 --> 00:58:06,027
Saat malam tiba
514
00:58:06,653 --> 00:58:11,616
Dan sinar bulan
515
00:58:12,367 --> 00:58:15,662
Samar-samar menerangi jalanku
516
00:58:16,245 --> 00:58:19,248
Kadang terasa berat
517
00:58:19,415 --> 00:58:23,336
Dan suram
518
00:58:23,503 --> 00:58:30,468
Takdir yang menghalangiku mengintai
519
00:58:31,344 --> 00:58:33,972
{\an8}Bagai bayangan...
520
00:58:34,097 --> 00:58:36,599
MAESTRA: STRINGS OF TRUTH
521
00:58:36,724 --> 00:58:39,102
{\an8}Apa maksudmu ditangkap?
Apa kesalahan Seeum?
522
00:58:39,227 --> 00:58:40,895
{\an8}Sikapnya aneh hari itu.
523
00:58:41,354 --> 00:58:42,814
{\an8}- Ketemu!
- Nn. Cha.
524
00:58:43,147 --> 00:58:46,526
{\an8}Kasusnya berbeda, tapi tersangkanya sama.
525
00:58:46,651 --> 00:58:49,028
{\an8}Untuk menjadi orkestra terbaik itu
tidak instan.
526
00:58:49,362 --> 00:58:52,699
{\an8}Begini caramu mengembangkan orkestra itu?
527
00:58:52,824 --> 00:58:55,660
{\an8}Setidaknya katakan ini soal apa!
528
00:58:55,868 --> 00:58:58,538
{\an8}Aku harus memberimu
hadiah kejutan sebelum aku pergi.
529
00:58:58,746 --> 00:58:59,914
{\an8}Aku sudah melarangmu datang.
530
00:59:00,123 --> 00:59:01,958
{\an8}Jika terus begini,
Hanphil benar-benar tamat.
531
00:59:02,166 --> 00:59:05,211
{\an8}Aku tak pernah berniat
untuk menghancurkan orkestraku.
532
00:59:08,673 --> 00:59:10,675
Terjemahan subtitle oleh Cindy Fatricia