1
00:00:34,034 --> 00:00:35,678
SERIAL DRAMA INI
HANYA FIKSI DAN TIDAK TERKAIT
2
00:00:35,702 --> 00:00:37,388
DENGAN LOKASI, ORANG, ORGANISASI,
LATAR, DAN PERISTIWA SUNGGUHAN
3
00:00:37,412 --> 00:00:39,652
SELURUH AKTOR ANAK DAN HEWAN
DIREKAM DI KONDISI YANG AMAN
4
00:01:09,862 --> 00:01:10,904
Aku tak punya
5
00:01:12,823 --> 00:01:13,949
satu pun foto ibuku.
6
00:01:15,868 --> 00:01:17,619
UPACARA PENERIMAAN
UNIVERSITAS HANKOOK 2016
7
00:01:30,215 --> 00:01:33,719
MENDIANG KIM EUNMIN
PENGIRING JENAZAH GWON SEONYUL
8
00:01:43,061 --> 00:01:44,146
Ibu Seonyul
9
00:01:44,688 --> 00:01:45,689
meninggal.
10
00:01:46,732 --> 00:01:48,859
Seorang pria berlari masuk
dengan menggendongnya.
11
00:01:49,484 --> 00:01:50,527
Letakkan dia di sini.
12
00:01:52,279 --> 00:01:53,280
Bantu aku.
13
00:01:54,072 --> 00:01:56,200
Bu, bisa dengar aku?
14
00:01:56,700 --> 00:01:58,827
Bu, bisa dengar suaraku?
15
00:02:19,806 --> 00:02:20,974
Kenapa kau kemari?
16
00:02:22,267 --> 00:02:24,895
Apa kau di sini untuk menemuiku?
17
00:02:32,319 --> 00:02:33,320
Minta maaf.
18
00:02:36,114 --> 00:02:37,115
Baru saja hari ini...
19
00:02:38,116 --> 00:02:41,703
Aku dihukum atas kejahatanku
di pengadilan.
20
00:02:41,787 --> 00:02:42,788
Tidak.
21
00:02:46,124 --> 00:02:47,376
Minta maaf kepada putraku.
22
00:02:49,628 --> 00:02:50,712
Saat aku memikirkannya,
23
00:02:51,421 --> 00:02:52,422
kau tidak pernah
24
00:02:53,966 --> 00:02:56,260
meminta maaf kepadanya.
25
00:02:57,803 --> 00:03:00,514
Kau hampir membuatku kaget.
26
00:03:01,849 --> 00:03:03,392
Baik. Setuju.
27
00:03:09,106 --> 00:03:10,107
Tapi...
28
00:03:10,774 --> 00:03:11,775
berapa harganya?
29
00:03:30,377 --> 00:03:32,004
EPISODE 11
30
00:03:32,087 --> 00:03:33,088
Apa ini?
31
00:03:53,901 --> 00:03:55,110
Seonyul.
32
00:03:55,194 --> 00:03:56,195
Dia datang.
33
00:04:53,794 --> 00:04:54,878
Kim Eunmin.
34
00:04:56,296 --> 00:04:57,923
Tidak mudah bagiku
35
00:04:58,882 --> 00:05:00,801
untuk datang kemari.
36
00:05:02,219 --> 00:05:03,220
Aku
37
00:05:04,137 --> 00:05:06,682
masih tak bisa memaafkan suamimu
38
00:05:06,765 --> 00:05:08,141
yang merenggut Gunwoo dariku.
39
00:05:09,768 --> 00:05:11,645
Sejak dia membunuh putraku hari itu,
40
00:05:14,189 --> 00:05:16,859
hidupku terombang-ambing.
41
00:05:17,484 --> 00:05:19,570
Seolah aku sudah mati.
42
00:05:21,530 --> 00:05:22,531
Tapi
43
00:05:23,323 --> 00:05:25,909
aku datang untuk memberi tahu ini.
44
00:05:27,286 --> 00:05:28,787
Aku akan membantu
45
00:05:29,663 --> 00:05:31,081
putramu.
46
00:05:32,374 --> 00:05:34,710
Setidaknya itu yang bisa kulakukan.
47
00:05:36,712 --> 00:05:38,547
Bukan kepadamu sebagai istri Gwon Jiwoong,
48
00:05:39,631 --> 00:05:41,341
tapi sebagai ibu Seonyul
49
00:05:42,092 --> 00:05:43,510
aku berjanji.
50
00:05:46,722 --> 00:05:47,723
Maka...
51
00:05:49,057 --> 00:05:50,058
kumohon...
52
00:05:52,019 --> 00:05:53,020
tenanglah di sana.
53
00:06:21,590 --> 00:06:22,841
Sedang apa kau di sini?
54
00:06:25,844 --> 00:06:27,638
Jangan pikirkan hal lain.
55
00:06:30,057 --> 00:06:32,142
Fokus untuk menghantar ibumu.
56
00:06:34,228 --> 00:06:35,395
Apa kau kemari
57
00:06:36,104 --> 00:06:37,564
untuk melihatku seperti ini?
58
00:07:45,048 --> 00:07:46,633
Beri dirimu kesempatan untuk sedih.
59
00:07:49,261 --> 00:07:50,554
Biarkan dirimu menderita.
60
00:07:54,474 --> 00:07:55,642
Sampai jumpa setelah itu.
61
00:08:16,580 --> 00:08:18,290
- Kerja bagus.
- Terima kasih.
62
00:10:00,851 --> 00:10:01,852
DATA GUNWOO
63
00:10:38,472 --> 00:10:40,474
- Sedang apa kau di sana?
- Ini.
64
00:10:41,475 --> 00:10:43,936
Aku hanya mengemas beberapa barang.
65
00:10:49,274 --> 00:10:51,318
Ibu Seonyul meninggal.
66
00:11:01,620 --> 00:11:02,621
Hei...
67
00:11:03,956 --> 00:11:05,082
Apa kau melayat?
68
00:11:05,999 --> 00:11:08,502
Kau tahu siapa ayahnya.
69
00:11:10,003 --> 00:11:13,423
Dia sengaja mendekatimu, mengganggumu,
70
00:11:14,299 --> 00:11:16,093
dan menghancurkan hubungan kita.
71
00:11:16,718 --> 00:11:18,345
Ini yang dia inginkan.
72
00:11:20,597 --> 00:11:22,057
Dia bekerja untuk Kim Joon.
73
00:11:22,558 --> 00:11:23,809
Dia berbahaya.
74
00:11:25,602 --> 00:11:27,896
Apa kau tahu pemikiranku saat kemari?
75
00:11:30,732 --> 00:11:32,401
Bicara denganmu seperti ini...
76
00:11:34,945 --> 00:11:36,113
sulit bagiku.
77
00:11:37,322 --> 00:11:38,907
Kau harus fokus pada pekerjaanmu.
78
00:11:38,991 --> 00:11:40,450
Aku akan fokus pada urusanku.
79
00:11:53,172 --> 00:11:54,423
Permisi, Bu?
80
00:11:55,340 --> 00:11:56,341
Ya?
81
00:11:56,425 --> 00:11:57,801
Kau belum mau pulang?
82
00:11:58,260 --> 00:12:00,137
Aku masih punya pekerjaan.
83
00:12:00,220 --> 00:12:01,346
Pulanglah dulu.
84
00:12:02,514 --> 00:12:03,557
Kerja bagus.
85
00:12:15,861 --> 00:12:18,197
- Bersulang!
- Bersulang!
86
00:12:22,201 --> 00:12:23,827
Profesor, aku melihat segmenmu.
87
00:12:23,911 --> 00:12:26,496
- Kau sangat keren!
- Aku ke toko buku kemarin
88
00:12:26,580 --> 00:12:30,042
- dan bukumu sangat laris!
- Profesor, aku menghormatimu!
89
00:12:30,125 --> 00:12:31,752
- Hormat!
- Astaga.
90
00:12:31,835 --> 00:12:34,129
Lihat pujian yang kalian berikan
karena kutraktir.
91
00:12:35,297 --> 00:12:36,381
- Bukan begitu.
- Tidak.
92
00:12:37,049 --> 00:12:39,259
Aku kebetulan punya pertanyaan!
93
00:12:39,343 --> 00:12:41,386
Bagaimana kami bisa hidup seindah hidupmu?
94
00:12:46,642 --> 00:12:48,685
Aku hidup sebagai diriku.
95
00:12:48,769 --> 00:12:51,063
Maka percayalah kepada diri sendiri
melebihi siapa pun.
96
00:12:51,605 --> 00:12:53,357
Begitulah cara mempertahankan harga diri.
97
00:12:53,857 --> 00:12:56,527
Kalian akan bisa bangkit lagi
setelah kejadian sulit.
98
00:12:57,819 --> 00:13:00,447
Kita mungkin tak punya koneksi,
tapi punya harga diri.
99
00:13:02,658 --> 00:13:04,826
Untuk harga diri!
100
00:13:04,910 --> 00:13:06,912
- Bersulang!
- Bersulang!
101
00:13:07,913 --> 00:13:10,707
Ini ayam lezat pesananmu!
102
00:13:15,504 --> 00:13:17,130
Perhatian, Semuanya.
103
00:13:17,965 --> 00:13:19,675
Beri salam kepada adikku.
104
00:13:19,758 --> 00:13:23,136
- Halo.
- Halo. Selamat menikmati.
105
00:13:23,220 --> 00:13:25,389
- Terima kasih.
- Ini ayam panggang!
106
00:13:25,472 --> 00:13:29,017
- Kulitnya sangat renyah.
- Keju dan ayamnya sempurna!
107
00:13:29,101 --> 00:13:30,185
Hei, cepat cicipi.
108
00:13:31,144 --> 00:13:32,604
Kerak nasinya juga enak.
109
00:14:09,850 --> 00:14:11,643
Apa kabar, Goeun?
110
00:14:12,644 --> 00:14:14,396
Kau pasti sibuk.
111
00:14:14,897 --> 00:14:17,691
Maaf aku datang tanpa menelepon.
112
00:14:18,817 --> 00:14:21,028
- Duduklah.
- Baik.
113
00:14:23,864 --> 00:14:26,283
Kau mau minum?
114
00:14:26,366 --> 00:14:28,702
Tidak perlu. Aku sudah minum tadi.
115
00:14:33,999 --> 00:14:36,335
Lalu, ini.
116
00:14:37,961 --> 00:14:41,798
Kudengar kau pingsan
dan aku bahkan tak menjengukmu.
117
00:14:42,299 --> 00:14:43,300
Maafkan aku.
118
00:14:48,764 --> 00:14:52,601
Pikirkan anak-anak dan jaga kesehatanmu.
119
00:14:52,684 --> 00:14:56,396
Jika kau ingin melihat Soohyun
120
00:14:57,189 --> 00:14:58,899
kembali mengajar
121
00:14:59,733 --> 00:15:01,109
dan menerbitkan buku lain.
122
00:15:07,991 --> 00:15:11,245
Karena kau sudah dipulangkan,
123
00:15:12,246 --> 00:15:15,374
mau makan malam keluarga?
Sudah lama tidak makan bersama.
124
00:15:15,457 --> 00:15:17,960
- Myunghee.
- Ya?
125
00:15:18,043 --> 00:15:19,795
Jangan berusaha terlalu keras.
126
00:15:22,381 --> 00:15:25,217
Aku akan melakukan yang Soohyun inginkan.
127
00:15:25,884 --> 00:15:28,136
Aku akan menghormati pilihan Soohyun.
128
00:15:29,388 --> 00:15:30,389
Tetap saja
129
00:15:31,056 --> 00:15:32,808
sebagai orang dewasa di keluarga,
130
00:15:32,891 --> 00:15:35,519
bukankah kita harus menghentikan
anak kita dari berpisah?
131
00:15:38,355 --> 00:15:40,357
Jika Soohyun adalah putrimu,
132
00:15:41,233 --> 00:15:42,818
bisakah kau mengatakan hal yang sama?
133
00:15:48,198 --> 00:15:49,199
Kurasa...
134
00:15:50,826 --> 00:15:51,827
aku harus pergi.
135
00:15:55,455 --> 00:15:56,832
Jaga dirimu.
136
00:16:09,011 --> 00:16:10,012
Aku juga
137
00:16:11,388 --> 00:16:13,015
akan menyuruh Soohyun bercerai.
138
00:16:15,601 --> 00:16:17,352
Jika Soohyun adalah putriku.
139
00:16:20,189 --> 00:16:21,190
Sejujurnya,
140
00:16:23,108 --> 00:16:24,818
aku sangat menyukai Soohyun.
141
00:16:26,862 --> 00:16:28,155
Dia menantuku,
142
00:16:29,406 --> 00:16:30,407
tapi dia luar biasa.
143
00:16:32,701 --> 00:16:33,702
Namun,
144
00:16:35,287 --> 00:16:36,288
aku adalah...
145
00:16:39,791 --> 00:16:41,251
ibu Suho.
146
00:17:09,112 --> 00:17:10,364
Soohyun.
147
00:17:12,407 --> 00:17:13,408
Saat itu,
148
00:17:14,409 --> 00:17:16,328
kita semua menderita.
149
00:17:18,247 --> 00:17:19,248
Bisakah sekali saja
150
00:17:20,541 --> 00:17:21,708
kau memaafkannya?
151
00:17:24,044 --> 00:17:25,337
Ibu.
152
00:17:26,713 --> 00:17:27,881
Ibuku
153
00:17:30,050 --> 00:17:32,094
sangat mengalami kesulitan.
154
00:17:34,596 --> 00:17:36,473
Dia bertahan demi aku.
155
00:17:37,850 --> 00:17:38,851
Kumohon
156
00:17:40,269 --> 00:17:41,395
jangan mengatakan
157
00:17:42,646 --> 00:17:43,897
hal lain.
158
00:17:45,691 --> 00:17:48,110
Aku akan mengunjungi Ibu
setelah perasaanku tenang.
159
00:17:49,820 --> 00:17:50,946
Hati-hati di jalan.
160
00:17:54,992 --> 00:17:55,993
Jaga ibumu
161
00:17:57,452 --> 00:17:58,787
dengan baik.
162
00:18:01,373 --> 00:18:04,626
PURENEBOM
163
00:18:23,353 --> 00:18:24,354
Ibu?
164
00:18:24,938 --> 00:18:27,441
Kenapa kau datang sepagi ini?
165
00:18:28,984 --> 00:18:30,444
Aku membelikan Ibu mantel.
166
00:18:31,486 --> 00:18:33,197
Yang benar saja.
167
00:18:33,280 --> 00:18:35,574
Berhenti mengkhawatirkan Ibu.
168
00:18:35,657 --> 00:18:37,576
Lihat. Ibu baik-baik saja!
169
00:18:41,496 --> 00:18:42,748
Cobalah.
170
00:18:43,540 --> 00:18:45,792
Kenapa kau beli barang yang sangat mahal?
171
00:18:46,502 --> 00:18:47,753
Ibu tampak sangat cantik.
172
00:18:47,836 --> 00:18:50,047
Ibu, pastikan untuk tetap hangat.
173
00:18:50,130 --> 00:18:51,673
Baik, terima kasih.
174
00:18:52,758 --> 00:18:56,929
Benar juga! Tunggu sebentar.
Ibu bungkuskan sedikit lauk.
175
00:18:57,638 --> 00:18:58,722
Astaga.
176
00:19:00,390 --> 00:19:03,143
Aku minta Ibu tinggal di rumah sakit
beberapa hari lagi.
177
00:19:03,227 --> 00:19:05,771
Kenapa membuang-buang uang
untuk biaya rumah sakit?
178
00:19:06,271 --> 00:19:09,983
Ibu sangat berterima kasih kepada pemuda
yang membawa Ibu ke rumah sakit.
179
00:19:12,486 --> 00:19:13,654
Apa Ibu...
180
00:19:15,739 --> 00:19:17,741
- sangat mengenalnya?
- Ya.
181
00:19:17,824 --> 00:19:21,036
Dia datang kemari
setiap kali memikirkan sup ibunya.
182
00:19:21,119 --> 00:19:24,873
Bagi Ibu, dia terlihat menderita
ketimbang kelaparan.
183
00:19:25,749 --> 00:19:27,918
Anehnya, Ibu terus mengkhawatirkannya.
184
00:19:29,878 --> 00:19:33,465
Dia masih muda,
tapi terlihat begitu lelah dan sedih.
185
00:20:27,269 --> 00:20:28,353
Kutunggu di mobil.
186
00:20:29,479 --> 00:20:30,480
Baik.
187
00:20:42,284 --> 00:20:44,328
Bapak pasti sibuk bersiap untuk pemilu.
188
00:20:44,411 --> 00:20:48,081
Apa itu penting sekarang?
Bukankah kubilang akan menjadi ayahmu?
189
00:20:50,042 --> 00:20:51,210
Kudengar...
190
00:20:52,127 --> 00:20:53,587
ibumu sadar sesaat.
191
00:20:55,130 --> 00:20:57,132
Apa dia mengatakan sesuatu?
192
00:20:59,176 --> 00:21:00,177
Aku tak melihatnya
193
00:21:02,137 --> 00:21:03,430
pada saat-saat terakhirnya.
194
00:21:11,396 --> 00:21:13,565
Lupakan semuanya sekarang.
195
00:21:14,733 --> 00:21:16,068
Kuharap kau juga merasa tenang.
196
00:21:16,902 --> 00:21:18,153
Aku juga akan seperti itu.
197
00:21:21,865 --> 00:21:24,576
Kau melalui banyak kesulitan
merawat ibumu yang sakit.
198
00:21:36,213 --> 00:21:37,214
Pak Kim.
199
00:21:42,970 --> 00:21:44,221
Aku ingin tahu lebih tentang
200
00:21:46,348 --> 00:21:47,349
kecelakaan ibuku.
201
00:21:51,144 --> 00:21:52,563
Untuk apa? Semua sudah berakhir.
202
00:21:53,438 --> 00:21:54,439
Aku...
203
00:21:56,441 --> 00:21:58,193
mendengar hal aneh.
204
00:22:01,446 --> 00:22:02,447
Bapak pasti sibuk.
205
00:22:03,490 --> 00:22:04,658
Hati-hati di jalan.
206
00:22:09,037 --> 00:22:10,038
Ya.
207
00:22:10,789 --> 00:22:12,416
Jika ada yang kau pikirkan,
208
00:22:12,916 --> 00:22:14,126
kau harus cari tahu.
209
00:22:16,128 --> 00:22:17,796
Hubungi aku jika butuh sesuatu.
210
00:22:18,714 --> 00:22:19,715
Ya?
211
00:22:38,150 --> 00:22:41,737
Semua sudah berakhir.
Kenapa dia begitu enggan menyerah?
212
00:22:43,864 --> 00:22:46,742
Dia pasti tidak merasa tenang
setelah ibunya meninggal.
213
00:22:51,079 --> 00:22:52,080
Ayo jalan.
214
00:23:29,451 --> 00:23:31,828
Kerja bagus, Semuanya.
Terima kasih banyak.
215
00:23:31,912 --> 00:23:33,121
Kau mau ditemani?
216
00:23:34,456 --> 00:23:36,667
Tidak, aku mau sendirian.
217
00:23:38,710 --> 00:23:41,213
Aku bisa datang dalam sekejap
jika kau panggil. Hubungi aku.
218
00:23:44,883 --> 00:23:45,926
Sampai jumpa.
219
00:23:54,643 --> 00:23:55,644
Ayo pergi.
220
00:25:20,020 --> 00:25:22,189
Kurasa ini ponselnya.
221
00:25:32,157 --> 00:25:33,200
Hei, Sayang.
222
00:25:33,784 --> 00:25:34,868
Kau di mana, Sayang?
223
00:25:38,121 --> 00:25:39,623
Kau dapat masa percobaan?
224
00:25:42,543 --> 00:25:43,794
Syukurlah.
225
00:25:45,754 --> 00:25:47,381
Sudah kubilang.
226
00:25:47,965 --> 00:25:49,174
Tidak akan terjadi apa-apa.
227
00:25:50,384 --> 00:25:53,971
Ya, kami baru pulang
setelah ujian Seonyul.
228
00:25:55,722 --> 00:25:57,057
Dia baik-baik saja.
229
00:26:10,779 --> 00:26:13,448
Bagaimana dengan ibu anak itu?
Kasihan sekali.
230
00:26:13,532 --> 00:26:16,368
Ini hari yang baik.
Kenapa kau mengungkit anak mati itu?
231
00:26:18,203 --> 00:26:20,330
Apa aku punya waktu untuk peduli
soal anak itu?
232
00:26:20,414 --> 00:26:22,040
Jangan mengatakan hal konyol.
233
00:26:24,710 --> 00:26:26,837
- Kenapa kau kemari?
- Halo?
234
00:26:30,007 --> 00:26:32,593
Apa kau di sini untuk menemuiku?
235
00:26:33,886 --> 00:26:34,970
Ada apa?
236
00:26:35,804 --> 00:26:36,805
Sayang?
237
00:26:37,389 --> 00:26:38,724
Minta maaf.
238
00:26:38,807 --> 00:26:43,645
Baru saja hari ini... Aku dihukum
atas kejahatanku di pengadilan.
239
00:26:44,313 --> 00:26:45,606
Tidak.
240
00:26:45,689 --> 00:26:46,899
Minta maaf kepada putraku.
241
00:26:47,900 --> 00:26:49,985
Saat aku memikirkannya,
242
00:26:50,068 --> 00:26:52,654
kau tidak pernah meminta maaf kepadanya.
243
00:26:53,906 --> 00:26:57,117
Kau hampir membuatku kaget.
244
00:26:57,659 --> 00:26:59,286
Baik. Setuju.
245
00:27:01,121 --> 00:27:02,998
Tapi berapa harganya?
246
00:27:03,624 --> 00:27:06,376
Asal kau tahu,
aku tak bertanggung jawab lagi atas ini.
247
00:27:06,460 --> 00:27:08,712
Tapi aku ingin memberi sedikit
rasa tanggung jawabku.
248
00:27:08,795 --> 00:27:12,424
Kau beruntung bertemu orang sepertiku.
249
00:27:13,050 --> 00:27:15,636
Setelah kau siap, kau bisa meneleponku.
250
00:27:17,387 --> 00:27:20,307
Kau menakutiku.
Apa yang kau lakukan sekarang?
251
00:27:20,974 --> 00:27:22,226
Minta maaf.
252
00:27:22,309 --> 00:27:24,478
Kau menghancurkan hidup anakku.
253
00:27:24,561 --> 00:27:26,480
Maka minta maaflah dengan benar!
254
00:27:27,022 --> 00:27:30,150
Dengar, Bu. Sudah cukup.
Aku tidak akan mengindahkan lagi.
255
00:27:31,109 --> 00:27:32,945
Minta maaf!
256
00:27:33,028 --> 00:27:35,155
Apa-apaan ini? Yang benar saja?
257
00:27:39,910 --> 00:27:40,911
Pak!
258
00:27:41,828 --> 00:27:43,038
Kumohon!
259
00:27:43,121 --> 00:27:44,665
Tolong minta maaf.
260
00:27:45,374 --> 00:27:47,459
- Kumohon, minta maaf kepadanya.
- Hei!
261
00:27:47,543 --> 00:27:50,295
Apa kau tahu berapa bisnis
yang melibatkanku saat ini?
262
00:27:50,379 --> 00:27:53,757
Apa kau tahu berapa kesepakatanku
yang hilang karena anakmu?
263
00:27:53,841 --> 00:27:55,759
Dia bisa saja mati di tempat lain!
264
00:27:55,843 --> 00:27:57,761
Kenapa harus tertabrak mobilku?
265
00:28:08,814 --> 00:28:11,066
Seonyul. Dia datang.
266
00:28:52,983 --> 00:28:54,067
Pembiusan akan dimulai.
267
00:28:58,822 --> 00:29:00,741
Aku juga ingin kehidupan biasa.
268
00:29:00,824 --> 00:29:04,161
Selamat ulang tahun!
269
00:29:04,995 --> 00:29:05,996
Buat permohonan!
270
00:29:19,092 --> 00:29:20,636
Aku ingin menjadi putra berbakti.
271
00:29:33,982 --> 00:29:35,400
Semua sudah selesai.
272
00:29:35,484 --> 00:29:37,110
Universitas Hankook
273
00:29:37,694 --> 00:29:39,238
Formulir Pengunduran Diri Sukarela
274
00:29:59,466 --> 00:30:00,634
Semua yang tersisa
275
00:30:01,677 --> 00:30:04,096
hanya dendamku kepadamu, Eun Soohyun.
276
00:30:34,501 --> 00:30:36,545
Meski tidak sakit, jangan terluka lagi.
277
00:30:36,628 --> 00:30:37,629
Jaga dirimu.
278
00:30:37,713 --> 00:30:40,382
Bukankah hidupmu akan sia-sia?
Tak bisakah kau hidup layak?
279
00:30:40,465 --> 00:30:42,217
Pikirkan orang tuamu.
280
00:30:42,301 --> 00:30:45,345
- Aku tak mau kau merusak dirimu.
- Kau seorang pembunuh.
281
00:30:45,429 --> 00:30:47,306
Kau pikir aku menjadi walimu
282
00:30:47,389 --> 00:30:50,309
tanpa adanya komitmen apa pun?
283
00:30:50,392 --> 00:30:54,646
Aku akan terus ikut campur dalam hidupmu.
Untuk melihatmu menjalani kehidupan layak.
284
00:30:55,981 --> 00:30:56,982
Aku
285
00:30:57,983 --> 00:30:59,026
harus bagaimana sekarang?
286
00:31:06,241 --> 00:31:08,577
Seonyul! Hei, Seonyul!
287
00:31:09,536 --> 00:31:10,662
Kau sudah bangun?
288
00:31:12,247 --> 00:31:13,248
Seonyul!
289
00:31:14,124 --> 00:31:15,501
Kau sudah makan?
290
00:31:16,376 --> 00:31:17,377
Seonyul!
291
00:32:40,252 --> 00:32:41,336
Makanlah.
292
00:32:48,051 --> 00:32:49,678
Aku juga pernah melakukan ini.
293
00:32:51,889 --> 00:32:54,600
Bahkan sulit untuk menyesap air.
294
00:32:55,350 --> 00:32:57,644
Aku bahkan mencoba hidup
295
00:32:58,562 --> 00:33:00,939
seolah sudah mati, tapi itu tak membantu.
296
00:33:05,444 --> 00:33:06,612
Kau harus melakukan sesuatu.
297
00:33:24,505 --> 00:33:26,048
Jadi, apa yang kau ketahui?
298
00:33:26,632 --> 00:33:28,675
Kau harus tenang dahulu.
299
00:33:30,552 --> 00:33:31,970
Baru aku bisa memberitahumu.
300
00:35:31,924 --> 00:35:33,217
Hei, Soohyun.
301
00:35:33,926 --> 00:35:34,927
Ibu.
302
00:35:36,386 --> 00:35:37,387
Sedang apa?
303
00:35:37,471 --> 00:35:40,057
Apa lagi? Sedang bekerja.
304
00:35:40,140 --> 00:35:41,141
Ayo pergi
305
00:35:42,267 --> 00:35:43,352
mencari udara segar.
306
00:35:43,894 --> 00:35:45,646
Ibu sibuk.
307
00:35:46,146 --> 00:35:48,607
Tutup saja restoran untuk sehari.
308
00:35:50,400 --> 00:35:51,401
Keluarlah.
309
00:35:52,402 --> 00:35:53,654
Aku di depan.
310
00:36:00,577 --> 00:36:02,246
Cantik sekali.
311
00:36:03,539 --> 00:36:04,706
- Lihat ini.
- Cantik?
312
00:36:04,790 --> 00:36:05,958
Cantik sekali!
313
00:36:06,041 --> 00:36:07,292
Mau lihat syal?
314
00:36:07,376 --> 00:36:10,003
- Biar Ibu belikan untukmu.
- Tidak, untuk Ibu saja.
315
00:36:10,087 --> 00:36:11,463
Biar Ibu belikan.
316
00:36:11,547 --> 00:36:12,714
Tidak, Ibu.
317
00:36:12,798 --> 00:36:15,217
- Ibu sudah punya.
- Ibu tampak cantik.
318
00:36:15,300 --> 00:36:16,385
Cantiknya.
319
00:36:20,222 --> 00:36:21,390
Selamat datang.
320
00:36:24,351 --> 00:36:29,106
Astaga. Tanganku jelek.
Ini sangat memalukan.
321
00:36:29,189 --> 00:36:32,150
Tangan Ibu cantik.
322
00:36:32,234 --> 00:36:33,944
Tangan ini yang membesarkanku.
323
00:36:34,695 --> 00:36:36,697
Ini tangan tercantik di dunia.
324
00:36:37,781 --> 00:36:38,907
Ayo.
325
00:36:39,575 --> 00:36:41,952
Pilih favorit Ibu dari ini.
326
00:37:12,649 --> 00:37:14,234
Belum terlambat untuk mengaku.
327
00:37:24,536 --> 00:37:25,537
Lama tak bertemu.
328
00:37:31,502 --> 00:37:34,296
Sejujurnya, ada yang ingin kukatakan...
329
00:37:36,298 --> 00:37:37,299
Ada apa?
330
00:37:37,382 --> 00:37:38,675
Apa lagi kali ini?
331
00:37:39,676 --> 00:37:41,678
Kakak iparku? Atau kakakku?
332
00:37:43,263 --> 00:37:44,348
Apa?
333
00:37:48,185 --> 00:37:49,186
Ya.
334
00:37:50,938 --> 00:37:53,815
Aku minta Kang Taeho
memperkenalkanku kepada Eun Soohyun.
335
00:37:54,900 --> 00:37:58,111
Aku mendekatinya dengan baik,
jangan khawatir.
336
00:38:01,114 --> 00:38:02,449
Aku agak sibuk sekarang.
337
00:38:04,910 --> 00:38:06,662
Nanti kutelepon lagi.
338
00:38:08,372 --> 00:38:09,706
Apa kau bodoh?
339
00:38:11,458 --> 00:38:13,126
Katamu kau dengar.
340
00:38:13,794 --> 00:38:15,462
Aku sengaja mendekatimu.
341
00:38:15,546 --> 00:38:16,547
Tapi...
342
00:38:18,006 --> 00:38:19,508
kenapa kau mau meneleponku lagi?
343
00:38:20,217 --> 00:38:21,426
Ya.
344
00:38:21,510 --> 00:38:23,554
Aku tahu kenapa kau mendekatiku.
345
00:38:25,138 --> 00:38:26,557
Aku membiarkanmu memanfaatkanku.
346
00:38:27,057 --> 00:38:29,643
Aku akan membiarkanmu.
347
00:38:44,491 --> 00:38:46,451
Bagus sekali mereka memanggangnya untukmu.
348
00:38:46,952 --> 00:38:49,872
- Selamat menikmati.
- Baik, terima kasih.
349
00:38:50,998 --> 00:38:54,209
Ibu, makanlah dan pastikan
tidak pingsan lagi.
350
00:38:54,293 --> 00:38:55,294
Baiklah.
351
00:38:59,047 --> 00:39:00,340
Coba dengan ini.
352
00:39:08,098 --> 00:39:10,392
Enak sekali dengan ini.
353
00:39:12,728 --> 00:39:15,022
Ibu, makan perlahan.
354
00:39:15,689 --> 00:39:17,191
Ini sangat enak.
355
00:39:18,734 --> 00:39:21,987
Bisa pesan dua porsi untuk dibungkus juga?
356
00:39:22,070 --> 00:39:23,155
Baik.
357
00:39:26,700 --> 00:39:29,244
Sekarang, ini untukmu.
358
00:39:34,416 --> 00:39:35,751
Enak?
359
00:39:37,377 --> 00:39:39,171
Makin enak makan dengan Ibu.
360
00:39:39,922 --> 00:39:40,923
Ya.
361
00:39:50,015 --> 00:39:53,477
Ibu hidup mewah berkat kau hari ini.
362
00:39:56,271 --> 00:39:58,273
Bagusnya.
363
00:40:05,155 --> 00:40:09,159
EUN SOOHYUN
364
00:40:09,826 --> 00:40:10,827
CINTA PADA WAKTUNYA
365
00:40:11,912 --> 00:40:14,540
- Ini.
- Akhirnya keluar.
366
00:40:15,249 --> 00:40:17,918
Aku ingin tunjukkan kepadamu dahulu.
367
00:40:18,001 --> 00:40:19,920
Kenapa aku sangat gugup?
368
00:40:23,966 --> 00:40:25,801
Istriku sangat mengesankan.
369
00:40:26,593 --> 00:40:28,220
Kau bekerja begitu keras.
370
00:40:28,303 --> 00:40:30,889
Kau banyak membantuku. Aku bersyukur.
371
00:40:30,973 --> 00:40:33,684
Bicara apa kau?
Kau yang melakukan semua kerja keras.
372
00:40:35,018 --> 00:40:37,271
Aku akan terus membantumu,
373
00:40:37,354 --> 00:40:39,147
Penulis Eun Soohyun.
374
00:40:40,524 --> 00:40:41,525
- Mari.
- Mari.
375
00:40:54,663 --> 00:40:55,664
Apa ada sesuatu
376
00:40:56,874 --> 00:40:58,500
yang mau kau katakan?
377
00:41:00,460 --> 00:41:01,461
Ada apa?
378
00:41:06,967 --> 00:41:08,218
Ibu.
379
00:41:08,302 --> 00:41:09,303
Ya?
380
00:41:10,971 --> 00:41:11,972
Orang...
381
00:41:14,641 --> 00:41:17,269
yang mengirim foto itu...
382
00:41:22,441 --> 00:41:23,567
adalah putra...
383
00:41:24,484 --> 00:41:25,527
Gwon Jiwoong.
384
00:41:30,032 --> 00:41:31,658
Apa Ibu ingat...
385
00:41:34,036 --> 00:41:35,454
anak yang menggendong Ibu
386
00:41:36,830 --> 00:41:38,123
ke rumah sakit?
387
00:41:41,668 --> 00:41:42,753
Dia orangnya.
388
00:41:51,470 --> 00:41:52,513
Kenapa...
389
00:41:54,348 --> 00:41:55,724
baru sekarang kau beri tahu Ibu?
390
00:41:57,476 --> 00:41:59,269
Kau tahu semua itu,
391
00:41:59,811 --> 00:42:01,522
kenapa menahannya sendirian?
392
00:42:02,022 --> 00:42:04,107
Kau seharusnya beri tahu Ibu.
393
00:42:09,404 --> 00:42:10,739
Bagaimana bisa sendirian?
394
00:42:15,244 --> 00:42:17,788
Bagaimana kau menanggung semua beban itu?
395
00:42:20,624 --> 00:42:21,625
Itu...
396
00:42:25,170 --> 00:42:26,630
sangat sulit bagiku.
397
00:42:38,725 --> 00:42:40,769
Dia putra dari pria yang membunuh putraku,
398
00:42:41,937 --> 00:42:43,981
aku sangat membencinya.
399
00:42:45,607 --> 00:42:47,276
Namun, melihatnya seperti ini
400
00:42:48,777 --> 00:42:51,613
membuatku mengasihaninya sebagai manusia.
401
00:42:52,281 --> 00:42:53,282
Aku hanya
402
00:42:55,242 --> 00:42:57,286
ingin semuanya berhenti.
403
00:42:58,829 --> 00:43:03,083
Aku sangat takut karena kupikir
semuanya akan hancur.
404
00:43:14,761 --> 00:43:17,139
Pasti sulit menanggungnya sendirian.
405
00:43:18,432 --> 00:43:19,474
Ibu
406
00:43:20,559 --> 00:43:21,894
tidak tahu apa-apa.
407
00:43:24,062 --> 00:43:26,315
Ibu tak bisa berbuat apa-apa untukmu.
408
00:43:51,840 --> 00:43:52,841
Ibu.
409
00:43:53,509 --> 00:43:54,593
Apa kita
410
00:43:56,094 --> 00:43:57,846
tinggal di sini saja seperti ini?
411
00:43:59,932 --> 00:44:01,558
Tidak.
412
00:44:03,143 --> 00:44:06,230
Ibu akan pergi melihat bunga
di seluruh dunia.
413
00:44:07,606 --> 00:44:09,233
Ibu bisa pergi denganku.
414
00:44:10,901 --> 00:44:14,613
Jika mau pergi, Ibu harus pergi
dengan pria tampan.
415
00:44:17,032 --> 00:44:18,033
Apa?
416
00:44:19,993 --> 00:44:20,994
Apa itu?
417
00:44:31,588 --> 00:44:32,965
Tapi, Soohyun?
418
00:44:39,847 --> 00:44:41,473
Setelah Ibu pergi...
419
00:44:45,143 --> 00:44:47,855
tak akan ada yang bersamamu.
420
00:44:49,857 --> 00:44:54,236
Maka jangan pergi.
Tinggal saja di sisiku seperti ini.
421
00:44:55,696 --> 00:44:57,489
Itu geli. Hentikan!
422
00:44:59,575 --> 00:45:01,076
Menjauhlah.
423
00:45:01,159 --> 00:45:02,411
Tidurlah sekarang.
424
00:45:02,494 --> 00:45:04,037
Tidurlah.
425
00:45:31,857 --> 00:45:32,941
Anak itu.
426
00:45:35,986 --> 00:45:37,821
Jangan terlalu membencinya.
427
00:46:06,767 --> 00:46:08,685
GWON SEONYUL
428
00:46:43,929 --> 00:46:44,930
Halo?
429
00:46:48,141 --> 00:46:51,478
Kau menakutiku.
Apa yang kau lakukan sekarang?
430
00:46:52,938 --> 00:46:53,939
Minta maaf.
431
00:46:55,148 --> 00:46:57,359
Kau menghancurkan hidup anakku.
432
00:46:58,443 --> 00:47:00,445
Maka minta maaflah dengan benar!
433
00:47:04,449 --> 00:47:06,743
Dengar, Bu. Sudah cukup.
434
00:47:06,827 --> 00:47:08,787
Aku tidak akan mengindahkan lagi.
435
00:47:10,497 --> 00:47:12,291
Minta maaf!
436
00:47:12,374 --> 00:47:14,585
Apa-apaan ini? Yang benar saja?
437
00:47:16,587 --> 00:47:17,588
Sial.
438
00:47:21,175 --> 00:47:23,177
Pak... Pak!
439
00:47:23,260 --> 00:47:25,345
Tidak, Bapak!
440
00:47:29,975 --> 00:47:31,310
Aku...
441
00:47:32,436 --> 00:47:33,937
masih tak bisa memaafkanmu.
442
00:47:34,771 --> 00:47:36,273
Tapi kenapa kau lakukan ini padaku?
443
00:47:44,281 --> 00:47:46,366
Aku tahu kau juga sulit melihatku.
444
00:47:49,286 --> 00:47:50,287
Ya.
445
00:47:51,997 --> 00:47:52,998
Itu benar.
446
00:47:55,000 --> 00:47:56,251
Aku kehilangan anakku.
447
00:47:58,378 --> 00:48:00,130
Aku dipenjara selama tujuh tahun.
448
00:48:03,008 --> 00:48:04,009
Selama aku dipenjara...
449
00:48:06,386 --> 00:48:07,930
aku merindukan anakku
450
00:48:09,139 --> 00:48:10,557
setiap hari.
451
00:48:13,143 --> 00:48:15,771
Serta membenci orang
yang melakukan itu kepadanya.
452
00:48:17,773 --> 00:48:19,650
Namun, suatu hari aku mengetahui sesuatu.
453
00:48:21,485 --> 00:48:22,569
Orang itu...
454
00:48:25,822 --> 00:48:27,074
juga punya keluarga.
455
00:48:45,717 --> 00:48:46,802
Aku sudah tahu
456
00:48:48,887 --> 00:48:50,472
bahwa hidupmu seperti neraka.
457
00:48:51,056 --> 00:48:53,308
Narapidana 4811! Tetaplah sadar!
458
00:49:01,066 --> 00:49:02,317
Aku juga sama.
459
00:49:03,443 --> 00:49:04,695
Namun, aku berpaling.
460
00:49:05,988 --> 00:49:07,155
Kupikir aku bisa...
461
00:49:13,787 --> 00:49:15,664
bertahan hidup jika melakukan ini...
462
00:49:19,793 --> 00:49:21,170
kalau tidak aku akan mati.
463
00:50:05,214 --> 00:50:06,840
Tak perlu dibahas lagi.
464
00:50:06,924 --> 00:50:09,676
Foto kecelakaan Kim Eunmin yang kau minta
465
00:50:10,344 --> 00:50:12,179
sangat sulit ditemukan.
466
00:50:14,640 --> 00:50:16,517
Terima kasih banyak.
467
00:50:17,017 --> 00:50:19,269
Jika ada kesempatan,
468
00:50:19,353 --> 00:50:20,395
aku janji
469
00:50:21,271 --> 00:50:23,649
akan membalasmu dengan wawancara.
470
00:50:24,399 --> 00:50:27,027
Itu sebuah kehormatan yang tak terbatas.
471
00:50:27,986 --> 00:50:29,655
Tolong periksa surel yang kukirim.
472
00:50:29,738 --> 00:50:30,739
Omong-omong,
473
00:50:31,532 --> 00:50:33,534
apa kau masih menyelidiki kasus itu?
474
00:51:05,148 --> 00:51:06,400
Halo?
475
00:51:07,860 --> 00:51:09,695
Halo, Pengacara Lee.
476
00:51:12,823 --> 00:51:14,157
Begini...
477
00:51:14,241 --> 00:51:18,453
Aku menelepon karena ingin bertanya.
478
00:51:19,371 --> 00:51:20,747
Apakah bisa
479
00:51:21,456 --> 00:51:24,084
memperkenalkanku kepada pengacara
480
00:51:24,585 --> 00:51:27,254
spesialis kecelakaan lalu lintas?
481
00:51:27,963 --> 00:51:30,299
BAEKDUDAEGAN, PENGACARA KANG YUNSEOK
KAMIS PUKUL 11.00
482
00:51:32,426 --> 00:51:33,552
Kang Yunseok?
483
00:51:36,054 --> 00:51:37,139
Kang Yunseok.
484
00:51:55,616 --> 00:51:58,202
FIRMA HUKUM BAEKJEONBAEKSEUNG
PENGACARA KANG YUNSEOK
485
00:52:08,128 --> 00:52:11,340
Benar. Pengacara yang mewakili
pelaku Kim Eunmin.
486
00:52:21,600 --> 00:52:23,602
FIRMA HUKUM BAEKDUDAEGAN
487
00:52:25,312 --> 00:52:27,689
Ada jarak yang jauh
488
00:52:27,773 --> 00:52:29,441
sebelum mobil ini berhenti.
489
00:52:29,525 --> 00:52:31,235
Pengemudi pasti mengebut.
490
00:52:33,570 --> 00:52:35,405
Meski begitu,
491
00:52:35,489 --> 00:52:38,116
bekas selip dan tempat kecelakaan
seharusnya lebih dekat.
492
00:52:40,327 --> 00:52:41,578
Apa maksudmu?
493
00:52:42,204 --> 00:52:46,959
Artinya pengemudi melihat korban
dan baru menginjak rem setelah kecelakaan.
494
00:52:47,709 --> 00:52:49,044
Mungkin saja
495
00:52:49,127 --> 00:52:50,796
pengemudi terlalu lambat
496
00:52:50,879 --> 00:52:52,256
dalam bereaksi terhadap situasi
497
00:52:52,965 --> 00:52:55,133
karena pengemudinya tak berpengalaman.
498
00:52:56,468 --> 00:52:58,762
Maka dia akan banting setir ke kanan.
499
00:53:00,180 --> 00:53:01,473
Lihatlah.
500
00:53:01,557 --> 00:53:03,725
Sudut bekas selip menunjukkan
501
00:53:03,809 --> 00:53:05,352
pengemudi tak berniat berbelok.
502
00:53:05,435 --> 00:53:06,645
Ini terlalu lurus.
503
00:53:07,479 --> 00:53:09,147
Jadi, artinya...
504
00:53:10,190 --> 00:53:11,984
ini disengaja, bukan?
505
00:53:12,609 --> 00:53:13,694
Tentu saja.
506
00:53:13,777 --> 00:53:17,114
Ada kemungkinan 90 persen atau lebih
bahwa ini kecelakaan disengaja.
507
00:53:18,031 --> 00:53:19,032
Kau bisa menang.
508
00:53:21,869 --> 00:53:22,870
Boleh aku...
509
00:53:25,289 --> 00:53:26,915
minta bantuan?
510
00:54:36,026 --> 00:54:38,612
CINTA PADA WAKTUNYA
511
00:56:28,514 --> 00:56:30,933
Tidak ada alat sadap
atau kamera tersembunyi.
512
00:56:33,810 --> 00:56:34,895
Apa yang terjadi?
513
00:56:35,479 --> 00:56:37,064
Kenapa kau seperti ini?
514
00:56:37,648 --> 00:56:38,899
Kurasa ada yang kemari
515
00:56:39,566 --> 00:56:41,026
- saat aku tak di rumah.
- Apa?
516
00:56:41,985 --> 00:56:44,196
Siapa yang melakukan itu? Kenapa?
517
00:56:45,739 --> 00:56:50,244
Pak Kim, aku ingin tahu lebih
tentang kecelakaan ibuku.
518
00:56:52,621 --> 00:56:55,457
- Untuk apa? Semua sudah berakhir.
- Aku mendengar hal aneh.
519
00:57:01,129 --> 00:57:04,174
Kudengar ibumu sadar sesaat.
520
00:57:05,300 --> 00:57:07,386
Apa dia mengatakan sesuatu?
521
00:57:08,428 --> 00:57:11,890
Tidak ada yang dipasang,
mereka pasti mencari sesuatu.
522
00:57:13,225 --> 00:57:14,560
Mencari apa?
523
00:57:17,980 --> 00:57:19,022
Hampir lupa.
524
00:57:19,606 --> 00:57:21,149
Keadaan sangat sibuk,
525
00:57:21,233 --> 00:57:24,027
aku tak bisa memberitahumu
karena tidak tahu artinya,
526
00:57:24,987 --> 00:57:28,073
tapi ibumu mengatakan hal aneh
sebelum dia meninggal.
527
00:57:30,450 --> 00:57:31,577
Apa katanya?
528
00:57:34,079 --> 00:57:36,915
Seonyul dalam perjalanan. Tunggulah.
529
00:57:39,626 --> 00:57:40,627
Apa?
530
00:57:50,762 --> 00:57:52,472
Bu, tolong menyingkir.
531
00:57:59,354 --> 00:58:00,355
Tapi, Seonyul.
532
00:58:01,481 --> 00:58:03,984
Menurutmu kenapa dia mengatakan itu
dengan napas terakhirnya?
533
00:58:21,376 --> 00:58:23,128
GWON SEONYUL
534
00:58:31,762 --> 00:58:33,263
- Halo?
- Kau menyuruhku menelepon
535
00:58:33,347 --> 00:58:34,681
saat aku siap.
536
00:58:35,933 --> 00:58:36,934
Ya.
537
00:58:40,562 --> 00:58:41,563
Mari kita bertemu.
538
00:58:55,327 --> 00:58:57,579
GWON SEONYUL
539
00:59:34,491 --> 00:59:35,742
Kenapa kau melakukannya?
540
00:59:35,826 --> 00:59:38,328
Kenapa kau bilang kecelakaan ibuku
bukan kecelakaan?
541
00:59:42,708 --> 00:59:43,792
Mobil itu hari itu
542
00:59:45,043 --> 00:59:47,796
tidak menyebabkan kecelakaan
karena tak bisa melambat.
543
00:59:55,512 --> 00:59:57,306
Mereka bilang dia menunggu lama.
544
01:00:01,268 --> 01:00:04,897
Menunggu ibumu muncul.
545
01:00:33,967 --> 01:00:36,220
Ini semua dokumen yang kukumpulkan.
546
01:00:37,971 --> 01:00:39,723
Sudah selesai kuverifikasi.
547
01:00:40,307 --> 01:00:41,600
Aku juga sudah berkonsultasi.
548
01:00:42,267 --> 01:00:44,978
Kau bisa memutuskan menghentikannya
549
01:00:46,063 --> 01:00:47,147
atau lakukan sampai akhir.
550
01:00:50,317 --> 01:00:51,360
Kenapa dia melakukannya?
551
01:00:53,946 --> 01:00:57,157
Dia diminta untuk membunuh ibumu.
552
01:01:00,577 --> 01:01:01,787
Siapa orang itu?
553
01:01:06,083 --> 01:01:07,125
Kau tahu siapa orangnya.
554
01:01:11,088 --> 01:01:12,089
Kim Joon.
555
01:01:24,935 --> 01:01:26,019
Apa alasanmu?
556
01:01:27,396 --> 01:01:30,232
Kenapa kau bekerja untuknya
padahal kau tahu segalanya?
557
01:01:56,925 --> 01:01:59,386
Benarkah kau bekerja
untuk Kim Joon karena ini?
558
01:02:02,097 --> 01:02:03,307
Kerja bagus.
559
01:02:04,600 --> 01:02:06,435
- Siapa pengirimnya?
- Aku pengirimnya.
560
01:02:07,019 --> 01:02:09,855
Apa kau mengikutinya
selagi istrinya di penjara?
561
01:02:09,938 --> 01:02:13,442
- Apa kau berniat menyiksanya?
- Tak akan kumaafkan siapa pun
562
01:02:14,651 --> 01:02:15,819
yang sakiti orang tuaku.
563
01:03:15,170 --> 01:03:16,880
Semua ini terhubung ke satu orang.
564
01:03:16,964 --> 01:03:17,965
Kim Joon!
565
01:03:18,507 --> 01:03:20,133
Dia sengaja menyebabkan kecelakaan.
566
01:03:21,093 --> 01:03:22,219
Keluar!
567
01:03:22,302 --> 01:03:24,513
Pak. Pastikan dia dihukum sepantasnya.
568
01:03:24,596 --> 01:03:27,266
Pastikan kau tidak melewatkan apa pun
dalam kasus ibumu.
569
01:03:27,349 --> 01:03:28,809
Pikirkan sekali lagi.
570
01:03:29,268 --> 01:03:31,436
Dia bilang mencari tahu kecelakaan ibunya.
571
01:03:31,520 --> 01:03:33,522
Tapi dia bergaul dengan Eun Soohyun.
572
01:03:35,399 --> 01:03:36,567
Kau tahu semua ini.
573
01:03:37,776 --> 01:03:39,319
Bisakah kau memaafkannya?
574
01:03:39,403 --> 01:03:40,696
Maafkan aku.
575
01:03:50,747 --> 01:03:52,749
Diterjemahkan oleh Andrea Altini